Cara Mengatasi Tanaman Layu: Tips dan Trik untuk Pertumbuhan yang Sehat

- 24 Maret 2023, 12:55 WIB
Cara Mengatasi Tanaman Layu: Tips dan Trik untuk Pertumbuhan yang Sehat
Cara Mengatasi Tanaman Layu: Tips dan Trik untuk Pertumbuhan yang Sehat /timstarkey/.*/Getty Images/iStockphoto

6. Memindahkan Tanaman


Jika semua upaya telah digunakan namun tanaman tetap layu, kemungkinan besar ada beberapa faktor yang tidak sesuai.

Kondisi tanah, lingkungan atau cahaya yang diterima tidak sesuai atau alasannya yang lain.

Terkadang memindahkan tanaman ke suatu area yang lebih baik dengan cahaya dan kelembaban yang lebih tinggi dapat memperbaiki keadaan tanaman yang layu.

 

7. Konsultasi dengan Ahlinya


Jika tanaman terus mengalami masalah bahkan setelah melakukan berbagai upaya, konsultasikan lah dengan ahlinya.

Ahli pertanian atau hortikulturis dapat memberikan saran yang tepat sesuai dengan karakteristik tanaman atau kondisi lingkungan.

Terkadang, ahli hortikultura juga memberikan saran untuk memotong cabang - cabang atau dedaunan yang sudah terpapar hama atau penyakit.

 

Mempelajari cara mengatasi tanaman layu merupakan hal serius yang perlu dilakukan terutama untuk para petani, pecinta tanaman atau hortikultura.

Melalui upaya yang terukur dan tepat, tanaman yang sehat dan hijau bisa dipertahankan dan berbuah mereka.

Halaman:

Editor: Mohammad Ridwan Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x