Peristiwa yang Terjadi 12 Oktober: Dari PSBB Transisi DKI, Bom Bali, Hingga Gedung Putih

- 12 Oktober 2020, 08:08 WIB
Monumen Bom Bali Jalan Raya Legian Bali
Monumen Bom Bali Jalan Raya Legian Bali /Dok Baliprov.go.id

BERITA KBB – Berbagai peristiwa mengejutkan dan bersejarah tercatat pernah terjadi di Indonesia dan berbagai belahan dunia pada hari ini, 12 Oktober.

Sejumlah peristiwa tersebut menjadi bagian penting dalam kehidupan manusia mengingat dampaknya yang begitu besar.

Berikut ini sejumlah perstiwa tersebut yang dirangkum BERITA KBB dari Wikipedia dan berbagai sumber lainnya.

2020: PSBB Transisi DKI Jakarta

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta resmi mengumumkan Pembatasan Sosial Berskala Besar mulai 12 Oktober-15 Oktober 2020 seiring dengan melambatnya kasus Covid-19 di ibu kota.

Baca Juga: Menaker Dialog dengan Forum Rektor Indonesia, Bahas RUU Cipta Kerja

Sejumlah tempat publik yang sebelumnya ditutup kini mulai dibuka meski masih dengan berbagai batasan. Warga mulai bisa beraktivitas di kantor, makan di restoran, mengunjungi mal, nonton di bioskop, hingga berekreasi dengan tetap menjaga protokol kesehatan.

2018: Rapat tahunan Dana Moneter Internasional dan Bank Dunia di Nusa Dua, Bali

Dana Moneter Internasional dan Bank Dunia mengadakan rapat setiap musim gugur dengan nama resmi Rapat Tahunan Dana Moneter Internasional dan Grup Bank Dunia dan musim semi dengan nama resmi Rapat Musim Semi Dana Moneter Internasional dan Grup Bank Dunia.

Halaman:

Editor: Cecep Wijaya Sari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x