KEUTAMAAN Dan Doa Surat Al Waqiah, Lengkap Ada Latin Beserta Artinyanya

- 14 Agustus 2022, 14:21 WIB
Informasi Bacaan Surat Al Waqiah
Informasi Bacaan Surat Al Waqiah /

 

BERITA KBB- Artikel ini membahas tentang keutamaan beserta doa setelah membaca Al Waqiah lengkap dengan latin dan artinya. Amalkan yuk!

Al Waqiah memiliki banyak keutamaan seperti yang tertuang dalam beberapa hadist populer di bawah ini.

Ibnu Mardawaih daripada Anas: Kasyf al-Khafa, bahwa Rasulullah SAW bersabda,

“Surah Al-Waqiah adalah surah kekayaan. Hendaklah kamu membacanya dan ajarkanlah ia kepada anak-anak kamu.” Ajarkanlah surah Al-Waqiah kepada isteri-isterimu, karena sesungguhnya ia adalah surah kekayaan.”

Baca Juga: Kronologi LPSK Tolak Amplop Tebal Pemberian Seorang Staf Setelah Agenda Bertemu dengan Ferdy Sambo

Yang kedua, Abdullah bin Mas’ud radhiyallahu ‘anhu berkata:

“Rasulullah SAW bersabda: “Siapa yang membaca satu huruf dari Al Quran maka baginya satu kebaikan dengan bacaan tersebut, satu kebaikan dilipatkan menjadi 10 kebaikan semisalnya dan aku tidak mengatakan alif laam miim satu huruf, akan tetapi alif satu huruf, laam satu huruf dan miim satu huruf.” (HR. Tirmidzi).

Setelah membaca surat Al Waqiah, kamu dapat membaca doa di bawah ini.

Baca Juga: Kronologi LPSK Tolak Amplop Tebal Pemberian Seorang Staf Setelah Agenda Bertemu dengan Ferdy Sambo

Halaman:

Editor: Miradin Syahbana Rizky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x