Microsoft Teams Gandeng ChatGPT untuk Nyatet Notulen Rapat Secara Otomatis

- 4 Februari 2023, 12:52 WIB
Microsoft Teams Gandeng ChatGPT untuk Nyatet Notulen Rapat Secara Otomatis
Microsoft Teams Gandeng ChatGPT untuk Nyatet Notulen Rapat Secara Otomatis /pexels.com/donatellotrisolino /

 

BERITA KBB – Microsoft Teams akhirnya memberikan penawaran premium untuk berlangganan aplikasinya.

Untuk yang belum familiar, Microsoft Teams yaitu aplikasi untuk dapat berkomunikasi atau koordinasi yang menggabungkan obrolan, konferensi video, penyimpanan file, dan integrasi aplikasi seperti Google Meet atau Zoom.

Dalam Microsoft Teams juga menawarkan cara yang akan memudahkan inovasi pengguna dengan brilian yang diberikan dengan penawaran premium yang didukung fitur ChatGPT, teknologi chatbot dari OpenAl.

Baca Juga: Hari Kanker Dunia 2023: Mengenal Kanker Payudara Jenis Kanker dengan Penambahan Terbanyak di Indonesia

Teknologi ChatGPT yang terdapat di Microsoft Teams premium ini akan sangat memudahkan pengguna dalam mengadakan rapat. Chat GPT juga dikenal karena kemampuannya yang sangat canggih.

Dengan suguhan yang segala sesuatu yang otomatis, ChatGPT di Microsoft Teams dapat digunakan untuk membuat notulensi rapat secara otomatis, merekomendasikan tugas, hingga dapat membuat template rapat. Tak hanya itu, kompilasi data yang dikerjakan oleh ChatGPT juga akan terjamin aman karena hanya dapat diakses oleh pemilik akun premium.

Kolaborasi ChatGPT dan Microsoft Teams ini merupakan hasil investasi Microsoft ke OpenAl. Sebelumnya, Microsoft juga telah berinvestasi senilai $1 miliar (Rp14,89 triliun) pada 2019 lalu ke OpenAl.

Baca Juga: Jadwal Pertandingan Bola di Tanggal 6 dan 7 Februari 2023. Ada Barcelona vs Sevilla dan Persija vs Persita

Microsoft Teams menawarkan pengguna agar lebih praktis dan ekonomis. Adapun biaya langganan premium Microsoft Teams ini dihargai $7 (Rp104 ribu) per bulan Juni dan akan meningkat menjadi $10 (Rp148 ribu) pada bulan Juli.

Halaman:

Editor: Siti Mujiati

Sumber: Instagram @bigalphaid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x