Buruan Selesaikan Misi Khususnya, PUBG Mobile Berikan Kejutan Akhir Bulan Ini

Berita KBB - 30 Okt 2020, 19:08 WIB
Penulis: Ardiansyah Putra
Editor: Miradin Syahbana Rizky
Ilustrasi PUBG Mobile tidak dapat diakses di India.*
Ilustrasi PUBG Mobile tidak dapat diakses di India.* /Pexels/SCREEN POST/

BERITA KBB - Siapa yang tak kenal dengan Game Mobile Analog bergenre Survival ini. Game PUBG Mobile sering dimainkan seluruh kalangan di waktu senggangnya.

Kali ini, PUBG Mobile mengeluarkan sebuah event terbarunya sebagai bentuk kesuksesan turnament yang baru saja selesai digelar baru-baru ini.

Event yang berjudul 'Fight for Glory' ini di buat bagi penggemar PUBGM di saat PUBG Mobile Pro League Season 2 selesai dan mendapatkan juara baru.

Baca Juga: Meski Sering Tampil di Layar Televisi, H.Bolot Tak Tertarik Menggunakan Hp Canggih, Ini Alasannya

Baca Juga: Update Covid-19 di Bandung Barat: Bertambah 10 Kasus, 1 Meninggal

Event ini juga dimulai dari tanggal 26 Oktober - 1 November 2020. Untuk mendapatkan hadiah khusus, para pemain harus menyelesaikan misi untuk dapat melakukan klaim terhadap hadiah tersebut.

PMPL SEA Season 2 yang baru selesai, mempunyai kebanggaan tersendiri bagi para player PUBGM khususnya di Indonesia.

Pasalnya, Bigetron Red Aliens (BTR RA) sebagai tim Esports asal Indonesia berhasil keluar sebagai juara pada ajang bergengsi se Asia ini.

Baca Juga: Tak Takut Covid-19, H.Bolot Bagikan Kunci Menghindarinya

Halaman:

Tags

Terkini

Trending

Berita Pilgub