Tak Disangka, Tanaman Hias yang Banyak Ditemui Ini Harganya Fantastis dan Banyak Diburu Tahun 2021

- 12 Januari 2021, 21:07 WIB
Ilustrasi Anthurium. Bunga yang berharga fantastis dan diburu di tahun 2021.
Ilustrasi Anthurium. Bunga yang berharga fantastis dan diburu di tahun 2021. /Unsplash.com/ Tabitha Turner/

1. Sanseviera atau Lidah Mertua

Sansevieria atau lidah mertua adalah marga tanaman hias yang cukup populer di tahun 2021 dan memiliki harga tergolong mahal.

Tanaman hias ini digunakan sebagai penghias dalam rumah karena tanaman ini dapat tumbuh dalam kondisi yang sedikit air dan cahaya matahari.

Tanaman hias Sansevieria memiliki daun keras, sukulen, tegak, dengan ujung meruncing.

Untuk harganya, tanaman hias ini bisa dibanderol dengan harga sekitar Rp10 juta untuk jenis Sanseviera kirti Silver blue.

2. Aglaonema

Aglonema adalah salah satu spesies tanaman hias yang mudah hidup di daerah tropis. Disamping itu juga, memiliki harga yang tergolong mahal di tahun 2021.

Tanaman hias yang dikenal dengan sebutan 'Sri Rejeki' atau Chinese Evergreen ini menjadi salah satu rekomendasi dari jenis-jenis aglaonema yang paling banyak dicari.

Baca Juga: Ramalan 13 Januari 2021 Untuk 3 Zodiak Soal Pekerjaan, Kesehatan hingga Cinta

Alasan tanaman aglaonema banyak diminati karena selain bentuknya yang cantik, tanaman cemara China ini sangat mudah beradaptasi dengan berbagai kondisi ruangan.

Halaman:

Editor: Asep Budiman

Sumber: Ringtimes Bali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah