Lirik Lagu Tutur Batin, Pengalaman Pribadi Yura Yunita Menerima Dirinya Sendiri

13 Maret 2022, 21:51 WIB
Yura Yunita melalui channel YouTube YURA YUNITA merilis Official Music Video untuk single lagu Tutur Batin dengan durasi 4 menit pada Senin, 7 Maret 2022. /Instagram.com/@yurayunita

BERITA KBB-Yunita Rachman atau yang lebih akrab dikenal Yura Yunita merilis lagu berjudul Tutur Batin.

 Lagu milik perempuan 30 tahun itu berhasil memuncaki di daftar lagu terpopuler pada Februari 2022.

Tak hanya berhasil memuncaki tangga lagu favorit, klip lagu tersebut juga mendapatkan respons baik penikmat musik di Youtube, hingga 13 Maret 2022 Unggahannya telah disaksikan lebih dari 4.5 juta viewers.

Baca Juga: Resep Brownies Almond Keto, Panganan Yang Cocok Untuk Kumpul Keluarga

“Tutur Batin” merupakan sebuah lagu yang diciptakan berdasarkan pengalaman pribadi seorang Yura Yunita.

Lagu ini bercerita tentang proses panjang yang ia lalui untuk bisa menerima dirinya sendiri dengan apa adanya.

Berikut ini liriknya.

"Tutur Batin"

Bagaimanakah kabar diriku baik, baik saja

Sedikit 'ku takjub namun nyatanya sudah kuduga

Kau yang ke sana kemari, kau anggap aku tak cukup

Baca Juga: Profil Maria Callista, Penyanyi Yang Merilis Lagu Kembali Usai Lima Tahun Vakum

Semua kesempatan dan langkahku coba kau tutup

Tutur batinku tak akan salah

Silakan pergi, 'ku tak rasa kalah

Namun percayalah sejauh mana kau mencari

Takkan kau temukan yang sebaik ini

Kau yang ke sana kemari, kau anggap aku tak cukup

Baca Juga: Medvedev, Petenis Asal Rusia Mendapat Sambutan Hangat Penonton, Setelah Terancam Raib Dari Turnamen Tenis

Semua kesempatan dan langkahku coba kau tutup

'Kan kubuat jalanku sendiri

Tutur batinku tak akan salah

Silakan pergi, 'ku tak rasa kalah

Namun percayalah sejauh mana kau mencari

Takkan kau temukan yang sebaik ini

Aku tak sempurna, tak perlu sempurna

Baca Juga: Putin Ucapkan Selamat Tinggal Pada Instagram, Rusia Akan Blokir Instagram Senin Dini Hari

Akan kurayakan apa adanya

Aku tak sempurna, tak perlu sempurna

Akan kurayakan apa adanya

Aku tak sempurna, tak perlu sempurna

Akan kurayakan apa adanya

Tutur batinku tak akan salah

Silakan pergi, 'ku tak rasa kalah

Namun percayalah sejauh mana kau mencari

Takkan kau temukan yang sebaik ini

Takkan kau temukan yang sebaik ini

Jiwa yang terbaik itu hanya aku. ***

Editor: Siti Mujiati

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler