Bisa Mudik! Tanggal Libur Lebaran 2022 dan Cuti Bersama Telah Diumumkan Jokowi

- 6 April 2022, 22:08 WIB
Jokowi mengumumkan penetapan libur lebaran dan cuti lebaran
Jokowi mengumumkan penetapan libur lebaran dan cuti lebaran /Christina Kasih Nugrahaeni/pikiran-rakyat.com

BERITA KBB - Setiap bulan Ramadhan selalu ada tradisi untuk mudik ketika Hari Raya Idul Fitri Tiba atau Lebaran.

Biasanya, libur lebaran dimanfaatkan oleh masyarakat Indonesia untuk silaturahmi dengan keluarga di kampung halamannya.

Dikutip Berita KBB dari saluran YouTube Sekretariat Presiden, pemerintah sendiri telah menetapkan libur lebaran 2022 atau libur Nasional Hari Raya Idul Fitri 1443 H dan cuti bersama.

Baca Juga: Besok Pagi! Polisi Akan Panggil Komedian Inisial M Terkait Kasus Dea OnlyFans

Baca Juga: Kapan THR 2022 Cair? Simak Penjelasan Lengkap Berikut Ini

Hal tersebut disampaikan oleh Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo atau yang akrab disapa Jokowi.

Menurutnya, diperkirakan sekitar 85 juta orang akan melakukan mudik pada libur lebaran 2022.

"Perlu juga saya sampaikan jumlah pemudik saat ini diperkirakan 85 juta orang," ucapnya.

Baca Juga: Jadwal Imsak dan Buka Puasa 7 April 2022 Untuk Kota Besar di Jawa Timur

Halaman:

Editor: Miradin Syahbana Rizky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x