Gubernur Jabar Ridwan Kamil Ajak Warga Optimalkan Hari Tasyriq dan Membeli Hewan Kurban Secara Online

- 19 Juli 2021, 22:48 WIB
Petugas Diskanak Kabupaten Garut melakukan pemeriksaan hewan kurban, di Kecamatan Malangbong, Kabupaten Garut, Senin 12 Juli 2021./Agus Somantri/Galamedia
Petugas Diskanak Kabupaten Garut melakukan pemeriksaan hewan kurban, di Kecamatan Malangbong, Kabupaten Garut, Senin 12 Juli 2021./Agus Somantri/Galamedia /

Terkait lokasi penjualan hewan kurban, Kang Emil menegaskan wajib menerapkan protokol kesehatan, menjaga lokasi berjualan dan hewan kurban tetap bersih. Bahkan jauh lebih baik jika penjualan dilakukan secara online atau mengoordinasikan pembelian hewan kurban melalui DKM bersangkutan.

Baca Juga: Amanda Manopo Pastikan Telah Lupakan Billy Saputra: Jangan Pernah Jadi Tawanan Masa Lalumu, Kode Dikin Tamsa?

"Pandemi COVID-19 memaksa kita semua untuk beradaptasi dalam merayakan hari besar keagamaan, tidak terkecuali Idulfitri dan Iduladha. Kita dipaksa menunda tradisi-tradisi hari kemenangan karena yang terpenting saat ini adalah masyarakat harus memastikan kesehatan dirinya dan keluarga," ucapnya.***

Halaman:

Editor: Ade Bayu Indra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah