Keren! Komunitas di Bandung Konsisten Gelar Penghargaan untuk Para Sineas Indonesia

- 10 Februari 2023, 16:21 WIB
Komunitas Forum Film Bandung menyelenggarakan kegiatan penghargaan dan apresiasi kepada insan perfilman nasional. Kegiatan tersebut, yaitu Festival Film Bandung (FFB).
Komunitas Forum Film Bandung menyelenggarakan kegiatan penghargaan dan apresiasi kepada insan perfilman nasional. Kegiatan tersebut, yaitu Festival Film Bandung (FFB). /Adpim Kota Bandung /

Ketua Dewan Pembina FFB, Chand Parwez mengatakan, FFB tidak hanya menilai dan mengamati film-film Indonesia.

Baca Juga: Nikmati Akhir Pekan di Taman Cibeunying, Alternatif Rekreasi Kota Bandung

“FFB ini adalah kegiatan budaya. Kegiatan yang sangat dihormati bukan hanya di Indonesia, tetapi internasional. Karena FFB pun menilai film-film impor,” tuturnya di hari yang sama.

 

Lelaki yang akrab disapa Parwez pun menyampaikan harapan diselenggarakannya FFB.

 

“Kegiatan festival film seperti inilah yang menjadikan kota itu menjadi istimewa. Kota yang menjadi destinasi wisata dan destinasi budaya. Kita harapkan seperti itu untuk Bandung,” jelasnya.

Baca Juga: Amankan Aset 25 Hektare, Pemkot Bakal Bangun Posko di Kawasan Stadion GBLA

Ia pun memberi pesan kepada kita untuk mencintai karya-karya sineas di Indonesia.

 

Halaman:

Editor: Ade Bayu Indra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x