Mitos atau Fakta: Suami Istri Bakal Sering Bertengkar di 5 Tahun Pertama Pernikahan

- 11 November 2021, 07:47 WIB
Ilustrasi pernikahan.
Ilustrasi pernikahan. /Pixabay/Jeff Balbalosa/PIXABAY

BERITA KBB - Serba-serbi pernikahan akan mewarnai setiap pasangan yang memutuskan untuk terikat dalam janji suci. Tak hanya bahagia, sedih dan juga kecewa akan selalu mewarnai dalam menjalin biduk rumah tangga.

Dalam proses bersatunya dua insan manusia tersebut, akan ada yang namanya salah paham dan pertengkaran.

Pertengkaran juga tak sedikit dibicarakan seringkali terjadi di usia awal-awal pernikahan terutama di lima tahun pertama.

Lalu benarkah pernyataan bahwa lima tahun pertama pernikahan sepasang suami istri akan kerap bertengkar?

Baca Juga: Adam Rosyadi, Pacar Agnez Mo Unggah Foto dengan Kata Caption Ini Netizen Singgung: Nyindir Haters Ya

dr Aisyah Dahlan memberikan pandangannya soal pendapat bahwa lima tahun awal pernikahan, pasangan akan kerap bertengkar.

Untuk menjawab apakah mitos atau fakta terkait hal ini, melalui kanal YouTube Pecinta dr Aisah Dahlan, CHt, dia memberikan pandangannya..

Menurut dr Aisyah Dahlan bahwa 5 tahun pertama dalam pernikahan tidak ada yang namanya kejenuhan antara sepasang suami istri.

Baca Juga: Kasus Pembunuhan Ibu dan Anak di Subang, Mantan Pacar Amel Mengaku Tidak Mengenal Ibu Mimin dan Keluarga

dr Aisyah Dahlan kembali menegaskan yang namanya pernikahan di 5 tahun pertama, justru kebahagiaan yang mereka dapatkan. Pasalnya dengan kehadiran anak yang meramaikan di keluarga kecilnya.

Halaman:

Editor: Syamsul Maarif

Sumber: Mantra Sukabumi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah