Waspada Penyakit Ini, Jika Anda Sering Lapar

- 22 Desember 2021, 06:29 WIB
Ilustrasi sering merasa lapar.
Ilustrasi sering merasa lapar. /Pexels.com/cottonbro


BERITA KBB - Kita patut waspada, jika gejala sering lapar dialami oleh tubuh. Daripada dianggap wajar karena sudah menjadi sebuah kebiasaan.

Bisa jadi itu adalah pertanda bahwa kita sedang mengalami gangguan kesehatan.

Berikut adalah penyakit atau gangguan medis yang mungkin terjadi, jika kita sering merasa lapar:

Baca Juga: Dengan Melakukan Ini, Rezeki Akan Datang Bertubi-tubi Menurut dr. Aisah Dahlan CHt

1. Diabetes

Sering lapar adalah tanda klasik dari penyakit diabetes.

Hal ini terjadi karena kandungan kadar gula darah yang meningkat.

Tanda lain dari diabetes adalah sering haus dan mudah kelelahan dalam beraktivitas.

Baca Juga: Pesan Syekh Ali Jaber Ini Jangan Ditinggal, Kalau Mau Aman Dunia dan Akhirat

Halaman:

Editor: Siti Mujiati

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x