Profil Biodata dan Fakta lengkap Prilly Latuconsina yang Masuk Daftar Forbes 30 Under 30 Asia

- 27 Mei 2022, 05:13 WIB
Prilly Latuconsina.
Prilly Latuconsina. /Instagram Prilly Latuconsina/

Iklan Prlly Latuconsina

  • Bank Mestika (2015)
  • Pepsodent (2015)
  • Parfume Charmes (2016).

 

Karya Tulisan Prlly Latuconsina

  • 5 Detik dan Rasa Rindu (2017)

Nominasi dan Penghargaan Prlly Latuconsina

  • 2014 - SCTV Awards 2014 - Aktris Utama Paling Ngetop (sinetron) Ganteng Ganteng Serigala - Menang
  • 2014 - Inbox Awards 2014 - Host Tamu Paling Inbox - Nominasi
  • 2015 - SCTV Awards 2015 - Aktris Utama Paling Ngetop (sinetron) Ganteng Ganteng Serigala Returns - Menang
  • 2015 - Infotainment Awards 2015 - Selebriti Wanita Paling Memikat - Nominasi
  • 2015 - Infotainment Awards 2015 - Pasangan Selebriti Paling Romantis (Prilly Latuconsina & Aliando Syarief) - Menang
  • 2015 - Infotainment Awards 2015 - Penampilan Selebriti Paling Ditunggu - Nominasi
  • 2015 - Infotainment Awards 2015 - Celebrity of The Year - Nominasi
  • 2015 - Infotainment Awards 2015 - Selebriti Sosmed Paling Eksis - Menang
  • 2015 - Panasonic Gobel Awards 2015 - Aktris Terfavorit - Menang
  • 2016 - Panasonic Gobel Awards 2016 - Aktris Terfavorit - Menang
  • 2016 - Infotainment Awards 2016 - Celebrity of The Years - Nominasi
  • 2016 - Nickelodeon Indonesia Kids' Choice Awards 2016 - Aktris Favorit - Nominasi
  • 2016 - Pasangan Layar Kaca Favorit (Prilly Latuconsina & Aliando Syarief) - Nominasi
  • 2016 - SCTV Music Awards 2016 - Penyanyi Solo Wanita - Nominasi
  • 2016 - Sosial Media Awards 2016 - Selebgram Female - Nominasi
  • 2016 - Inbox Awards 2016 - Fanbase Paling Inbox - Nominasi
  • 2016 - Inbox Awards 2016 - Penyanyi Solo Wanita Paling Inbox - Nominasi
  • 2016 - Inbox Awards 2016 - Host Tamu Paling Inbox - Menang
  • 2016 - Indonesian Social Media Awards 2K16 - Female Celeb Facebook 2K16 - Menang
  • 2016 - Indonesian Social Media Awards 2K16 - Female Celeb Twitter 2K16 - Nominasi
  • 2017 - Indonesian Box Office Movie Awards 2017 - Pemeran Utama Wanita Terbaik (film) Hangout - Nominasi
  • 2017 - Panasonic Gobel Awards 2017 - Aktris Terfavorit - Menang
  • 2017 - Festival Film Bandung 2017 - Pemeran Wanita Terpuji Kategori Serial Televisi (sinetron) Bawang Merah Bawang Putih - Nominasi
  • 2018 - Indonesian Box Office Movie Awards 2018 - Pemeran Utama Wanita Terbaik (film) Danur: I Can See Ghosts - Nominasi.

 

Fakta Lengkap Tentang Prlly Latuconsina

  1. Prilly Latuconsina sangat menyukai film kartun Doraemon.
  2. Prilly menyukai hobi olahraga beladiri, seperti boxing.
  3. Prilly juga mempunyai hobi memasak.
  4. Prilly suka memasak sejak dirinya menjadi host untuk acara memasak anak-anak.
  5. Prilly memiliki banyk koleksi boneka doraemon sampai ratusan boneka. Semua boneka doraemon Prilly kebanyakan diberi oleh penggemar, teman dan keluarganya.
  6. Prilly juga mempunyai banyak koleksi parfume. Prilly suka membeli parfume, terutama parfume yang beraroma buah atau vanila.
  7. Prilly mengaku, jika ia tidak suka pakai tanktop. Karena merasa tidak pede dan terlalu sesak jika memakai tanktop.
  8. Selain hobi memasak, Prilly juga wanita yang suka makanan pedas. Prilly merasa, jika makanan pedas akan membuat ia tertantang dan melupakan stres.
  9. Selama berkarir di dunia entertaiment, Prilly sudah meraih beberapa penghargaan dibidang akting. Seperti, pernah menjadi menjadi aktris terfavorit dalam ajang Panasonic Gobel Award di tahun 2017.
  10. Prilly juga pernah mendapatkan penghargaan sebagai Host Tamu Paling Inbox di tahun 2016 dalam acara Inbox Award.
  11. Prilly pernah menjadi Nominasi Indonesian Box Office Movie Awards 2018, Kategori Pemeran Utama Wanita Terbaik (film DANUR: I Can See Ghost).


Demikianlah Profil, Biodata dan fakta lengkap dari Prilly Latuconsina. ***

 

 

Halaman:

Editor: Siti Mujiati

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah