Museum Geologi Bandung, Alternatif Wisata Edukasi yang Menyenangkan untuk Dikunjungi

- 25 April 2023, 18:35 WIB
Museum Geologi Bandung, Alternatif Wisata Edukasi yang Menyenangkan untuk Dikunjungi
Museum Geologi Bandung, Alternatif Wisata Edukasi yang Menyenangkan untuk Dikunjungi /Instagram @museummacan

Di sini, Anda akan menemukan animasi kegiatan geologi dan kegiatan museum dalam layar lebar.

Para mahasiswa diperbolehkan melakukan penelitian di Museum Geologi Bandung dengan prosedur permintaan izin terlebih dahulu ke petugas.

Baca Juga: Hindari Insiden Serupa di Pantai Batubentang Sukabumi, Berikut List Perairan Bergelombang Tinggi 25 April 2023

Ada edukasi ruang koleksi gambaran hipotesis terjadinya bumi, terdapat sistem tata surya, adanya tatanan tektonik regional, kemudian juga ada maket pergerakan lempeng-lempeng aktif kulit bumi yang berbentuk replika.

Anda bisa melihat fosil manusia purba dan sejarah teori evolusi Darwin, bebatuan, serta sumber daya mineral.

Untuk bisa masuk ke Museum Geologi Bandung, Anda cukup membayar tiket sebesar Rp3.000 saja per orang. Khusus untuk wisatawan mancanegara dikenakan tarif Rp10.000.

Baca Juga: Ada Pororo Dino World dan Loopy The Cooking Princess, Cek Jadwal Mentari TV 25 April 2023 Plus Link Streaming

Bagaimana? Menarik bukan? Silahkan berkunjung di hari Selasa hingga Kamis untuk bisa masuk dan melihat koleksi Museum Geologi Bandung.***

Halaman:

Editor: Syamsul Maarif

Sumber: Museum Geologi Bandung


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah