4.000 Paket Bansos Tebus Murah Digelar Sekber Relawan Ganjar-Mahfud Kab. Bandung, Tersebar di 40 Titik

- 25 Januari 2024, 19:30 WIB
Sekber Relawan Ganjar - Mahfud Kabupaten Bandung Selenggarakan 40 titik Empat Ribu Paket Bansos Tebus Murah di Tujuh Kecamatan
Sekber Relawan Ganjar - Mahfud Kabupaten Bandung Selenggarakan 40 titik Empat Ribu Paket Bansos Tebus Murah di Tujuh Kecamatan /

Di tempat terpisan, Budi Hermansyah dari Direktorat Relawan Pemenangan Ganjar - Mahfud menyampaikan, "kami sangat mengapresiasi dan acung jempol kepada kordinator Sekber Relawan kabupaten Bandung kang Supriadi, berkat inisiatifnya bisa kontinyu menyelenggarakan kegiatan operasi tebus murah sembako di banyak titik, apalagi yang kami ketahui kegiatan ini murni atas dasar gotong royong temen temen relawan yang tergabung di sekber."

"Apalagi di sisa waktu yang ada ini, temen temen relawan bisa memaksimalkan semua potensinya agar bisa menaikan terus tingkat keterpilihan Ganjar - Mahfud di tanggal 14 Februari nanti, ya saya optimis pasangan 03 akan meraih suara maksimal, dan memenangkan pilpres 2024." Menutup pembicaraan.***

Halaman:

Editor: Miradin Syahbana Rizky


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah