Jam Buka dan Fasilitas Perpustakaan Alun-Alun Bandung, Ada Ruang Bacaan Anak Sampai Rooftop, Dijamin Comfy!

- 26 Januari 2024, 22:18 WIB
Perpustakaan Microlibrary Alun-alun Bandung
Perpustakaan Microlibrary Alun-alun Bandung /Diskominfo Kota Bandung

 

Buku yang disediakan di Perpustakaan Alun-alun Bandung merupakan buku tandon, artinya tidak semua buku dibeli dari penerbit. Buku menjadi cadangan untuk diperbanyak guna memastikan kebutuhan buku setiap orang terpenuhi.

 

Selain itu, buku-buku yang disediakan tidak hanya sekedar memenuhi keinginan pustakawan, melainkan juga merupakan hasil dari sedikit penelitian terhadap masyarakat sekitar.

Baca Juga: Daftar Rating Acara TV Kamis 25 Januari 2024: Sinetron SCTV Borong Lima Besar, Tertawan Hati Memimpin di Depan

Perpustakaan ini buka pada hari Senin sampai Jumat mulai pukul 08:00 hingga 15:00 WIB.

 

Pustakawan Ahli Tingkat Madya Kota Bandung Tata Takwana mengatakan, perpustakaan dituntut untuk berinovasi melalui berbagai program.

 

Maka dari itu, di perpustakaan mikro Alun-Alun Bandung ini terdapat berbagai program antara lain mendongeng, pinjam pakai gerobak baca, library in the box, dan mobil keliling untuk melayani masyarakat di pinggiran kota kembang.

Halaman:

Editor: Miradin Syahbana Rizky


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah