Lindungi Data Nasabah, Prudential Indonesia Terapkan Good Corporate Governance

- 11 Maret 2023, 10:56 WIB
Teguh Arifiyandi, S.H., M.H*., Direktur Tata Kelola Aplikasi Informatika Kementerian Komunikasi (kiri); *Maria Rosalinda*, Chief Risks, Compliance and Government Relations Prudential Indonesia (tengah); dan *Agustinus Nicholas Tobing, CIA, CRMA*, Country Leader Amazon Web Services Indonesia
Teguh Arifiyandi, S.H., M.H*., Direktur Tata Kelola Aplikasi Informatika Kementerian Komunikasi (kiri); *Maria Rosalinda*, Chief Risks, Compliance and Government Relations Prudential Indonesia (tengah); dan *Agustinus Nicholas Tobing, CIA, CRMA*, Country Leader Amazon Web Services Indonesia /Istimewa /

Hal ini sejalan dengan aspirasi Prudential Indonesia untuk mendukung keluarga Indonesia agar yakin melangkah ke masa depan mewujudkan hidup yang lebih sehat dan sejahtera sehingga bisa mendapatkan yang terbaik dalam kehidupan.

Baca Juga: Ini Lho Amelia Resolute, Ibu Tiri David Ozora, Korban Penganiayaan Mario Dandy

Penguatan good corporate governance ini juga untuk menjaga profesionalitas dalam memenuhi berbagai kebutuhan proteksi dan tata kelola aset nasabah sesuai aturan hukum dan perundang-undangan yang berlaku.

Atas segala upaya dan kredibilitas yang dilakukan dalam menerapkan good corporate governance, Prudential Indonesia meraih apresiasi dari berbagai pihak yang menilai perusahaan sebagai penyedia layanan asuransi jiwa dan tata kelola aset terdepan di Indonesia, di antaranya Prudential meraih 3 penghargaan dalam ajang Good Corporate Governance Award VII 2023 (GCG Award), Indonesia Enterprise Risk Management Award V 2023 (Risk Management Award) dan Indonesia Finance Award V 2023 (Finance Award) dari Economic Review sebagai Perusahaan Asuransi Jiwa dengan Good Corporate Governance Terbaik.***

 

 

 

 

 

Halaman:

Editor: Ade Bayu Indra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x