Spesifikasi Sejumlah Handphone Canggih Tahun 2022, Cek Yuk Informasinya

- 8 April 2022, 07:58 WIB
Referensi Hp canggih April 2022
Referensi Hp canggih April 2022 /carisinyal.com/

BERITA KBB - Handphone adalah alat komunikasi yang mudah digunakan dengan efektifitas tinggi.

Semakin hari minat beli gawai dari berbagai brand terus bertambah.

Apalagi dengan brand marketing yang bagus dan informativ bagi calon pembeli, pasti akan meningkatkan daya jual produk tersebut.

Akan tetapi, kelebihan dan spesifikasi dari berbagai handphone itu berbeda.

Mulai dari memprioritaskan ketahanan baterai, kelebihan kamera, kemampuan mengoperasikan aplikasi dan masih banyak lagi.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Pisces 8 April 2022, Hindari Perasaan Negatif Agar Terhindar Masalah

Bagi pembeli awam, tentu akan kesulitan menentukan handphone yang 'bagus'.

Untuk membantu hal tersebut, simak referensi berbagai hanphone yang canggih tahun 2022 berikut ini:

1. Apple iPhone 13 Pro Max
Spesifikasi lengkapnya:
- Layar : Mengusung panel Super Retina XDR OLED 6.7 inci
- Menggunakan Chipset : Apple A15 Bionic
- Kapasitas : RAM 6 GB
- kapasitas Memori Internal 128 GB, 256 GB, 512 GB, 1 TB
- Kamera 12 MP (wide) 12 MP (telephoto) 12 MP (ultrawide)
- Baterai Li-Ion 4352 mAh.

Baca Juga: Sejumlah Fakta Menarik 'The World of The Married' Versi Indonesia, Salah satunya Bikin Greget

2. OPPO Find X5 Pro
Spesifikasi lengkapnya:
- Layar : LTPO2 AMOLED 6.7 inci
- Menggunakan Chipset : Qualcomm Snapdragon 8 Gen 1
-Kapasitas : RAM 8 GB, 12 GB
-Kapasitas : Memori Internal 256 GB, 512 GB
-Kamera: 50 MP (wide) 13 MP (telephoto) 50 MP (ultrawide)
-Baterai Li-Po 5000 mAh

3. Xiaomi 12 Pro
Spesifikasi lengkapnya:
- Layar LTPO AMOLED 6.73 inci
- Menggunakan Chipset Qualcomm Snapdragon 8 Gen1
- Kapasitas RAM 8 GB, 12 GB
- Kapasitas Memori Internal 128 GB, 256 GB
- Kamera 50 MP (wide) 50 MP (ultrawide) 50 MP (telephoto)
Baterai Li-Po 4600 mAh

Baca Juga: Profil Gisel atau Gisella Anastasia, Penyanyi yang Fotonya Tengah Jadi Bahan Perbincangan

4. Vivo iQOO 9 Pro
Spesifikasi lengkapnya:
-Layar : LTPO AMOLED 6.78 inci
- Menggunakan Chipset Qualcomm Snapdragon 8 Gen 1
- Kapasitas RAM 8 GB, 12 GB
- Kapasitas Memori Internal 256 GB, 512 GB
- Kamera 50 MP (wide) 16 MP (telephoto) 50 MP (ultrawide)
-Baterai Li-Po 4700 mAh

5. realme GT2 Pro
Spesifikasi lengkapnya:
- Layar : LTPO2 AMOLED 6.7 inci
- Menggunakna Chipset : Qualcomm Snapdragon 8 Gen1
- Kapasitas RAM 12 GB
- Kapasitas : Memori Internal 256 GB
- Kamera 50 MP (wide) 50 MP (ultrawide) 3 MP (macro)
Baterai Li-Po 5000 mAh

Baca Juga: Ramalan Kebahagiaan Zodiak Libra, Scorpio dan Sagitarius Hari Ini Jumat 8 April 2022.

Demikian, referensi deretan Handphone canggih April 2022. Silakan pilih sesuai kebutuhan pembeli. ***

Editor: Ade Bayu Indra

Sumber: carisinyal.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah