Mampu Cegah Reaksi Alergi! 10 Tanaman Penyaring Udara Kotor Ini Cocok Diletakkan dalam Rumah

- 10 April 2021, 11:22 WIB
Bunga Lili, salah satu bunga penyaring udara kitir yang mampu cegah reaksi alergi
Bunga Lili, salah satu bunga penyaring udara kitir yang mampu cegah reaksi alergi /Bright side/

BERITA KBB - Tidak dapat dipungkiri, dewasa kini kualitas udara di muka bumi semakin buruk. Asap kendaraan bermotor dan rokok, limbah pabrik, serta semacamnya membuat udara segar semakin sulit didapat.

Hal itu mungkin tidak akan terasa bagi orang yang tidak memiliki alergi. Namun, hal sebaliknya akan sangat terasa bagi penderita alergi dengan zat-zat yang mungkin terkandung dalam udara kotor.

Oleh karenanya, penting untuk melindungi mereka dari bahaya alergi yang disebabkan oleh udara kotor, dan pertama tentu harus dimulai dari dalam rumah.

Baca Juga: Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 10 April 2021, Turun 4000 Rupiah, Mari Cek Harga Buy back

Hal itu bisa dilakukan dengan menyediakan tanaman pemurni udara yang mampu mencegah alergi di dalam ruangan rumah.

Berikut ini BeritaKBB.pikiran-rakyat.com telah merangkum 10 jenis tanaman penyaring udara kotor yang mampu cegah alergi dam cocok diletakkan dalam rumah.

Apa saja tanaman tersebut? Simak selengkapnya di bawah ini!

Baca Juga: Sinopsis dan Link Streaming FTV Mr Steril Terjerumus Cinta, Tayang Sabtu 10 April 2021

1. Peace lily

Halaman:

Editor: Asep Budiman

Sumber: Bright Side


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x