4 Faktor yang Mempengaruhi Penyakit Kulit Ainhum

- 25 Januari 2022, 20:14 WIB
Mengenal Ainhum, Penyakit Kulit Mirip Kusta
Mengenal Ainhum, Penyakit Kulit Mirip Kusta /Instagram Medint_ent/

BERITA KBB - Ditemukan 4 Faktor yang Mempengaruhi Penyakit Kulit Ainhum.

Ainhum adalah penyakit berupa terlepasnya jari, prosesnya bisa tak terduga karena terkesan spontan aja.

Pada preferensinya, kesepuluh jari kaki bakal lepas jika penderita mengalami penyakit bernama Ainhum ini.

Baca Juga: 3 Cara Membuat Istri dan Ibu Mertuanya Akur, Untuk Suami

Faktor yang memengaruhi Ainhum :

1. Genetik atau keturunan

2. Luka, ini merupakan penyebab utama Ainhum.

Baca Juga: Horoscope Mingguan untuk Pisces dan Aquarius Dari Tanggal 24 Hingga 30 Januari 2022, Ini Percintaan Anda

Ainhum sangat cepat terjadi pada orang yang berjalan di wilayah tropis tanpa menggunakan alas pada kakinya.

3. Pembekuan jaringan atau cryopathy atau frostbite

Baca Juga: Ceramah Ustadz Abdul Somad Terbaru, Tantangan Perempuan di Tahun 2022

4. Luka bakar

Penyakit kulit Ainhum memang terbilang langka. Tapi faktor-faktor pemicunya sudah dirangkum sebagaimana di atas.***

Editor: Siti Mujiati

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x