Hati-hati! 5 Tanda Kamu Lagi Di-Gaslighting Seseorang

- 17 April 2023, 05:21 WIB
ilustrasi dimanipulasi dan menerima perilaku gaslighting./pexels/
ilustrasi dimanipulasi dan menerima perilaku gaslighting./pexels/ /

 

BERITA KBB – Gaslighting sendiri merupakan tindakan manipulasi dimana seseorang secara konsisten mencoba meyakinkan kamu bahwa kamu salah, meskipun sebenarnya tidak.

Gaslighting ini bisa bikin kamu jadi meragukan dirimu sendiri, mengurangi kepercayaan diri, bahkan mempertanyakan kewarasanmu sendiri.

Berikut merupakan tanda kamu sedang di- Gaslighting.

1. Dia selalu mempertanyakan ingatan kamu.

Dia bersikeras kalau kejadian itu ga terjadi seperti yang kamu ingat. Dia bilang kalau kamu terlalu sensitif dan melebih-lebihkan. Atau itu cuma khayalan kamu saja.

Baca Juga: Ada Entong Hingga Buka Puasa Bareng Upin Ipin, Berikut Jadwal TV di MNCTV Senin 17 April 2023

2. Dia memutarbalikkan masalah, dari yang tentang dia jadi tentang kamu.

Dia menunjukkan bahwa sumber masalahnya itu kamu. Dia menggunakan hal yang kamu sayangi atau kekuranganmu untuk bikin kamu merasa takut dan bersalah.

Halaman:

Editor: Siti Mujiati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x