Profil dan Biodata Nadya Puteri Juara 2 MasterChef Indonesia Season 8 yang Juga Alumni Le Cordon Bleu

- 16 Oktober 2021, 08:02 WIB
Nadya Masterchef
Nadya Masterchef / Tangkapan layar Instagram @nadya.mci8


BERITA KBB-Siapa yang tidak kenal dengan Nadya Puteri juara 2 MasterChef Indonesia season 8 yang jago bikin dessert ini.

Nadya Puteri berhasil masuk ke babak final MasterChef Indonesia season 8 bersama dengan Jesselyn Lauwreen.

Namun dalam babak final MasterChef Indonesia season 8 yang baru saja selesai kemarin, Nadya Puteri harus puas menyandang juara 2 MasterChef Indonesia season 8.

Baca Juga: Wow! Agnez Mo Masuk Nominasi Wanita Tercantik di Dunia, Begini Cara Mendukung Pacar Adam Rosyadi Agar Menang

Jesselyn dan Nadya Putri
Jesselyn dan Nadya Putri instagram/@jesselyn.mci8


Nadya Puteri adalah salah satu kontestan MasterChef Indonesia season 8 berasal dari Jakarta.

Saat di galeri MasterChef Indonesia season 8, Nadya Puteri sempat digosipkan cinta lokasi dengan kontestan lain bernama Bryan.

Meskipun pada akhirnya, Nadya Puteri mengaku bahwa dirinya sudah punya kekasih dan hanya bersahabat baik dengan Bryan MasterChef.

Baca Juga: Lord Adi Puji Diri Sendiri Hebat, Robby Purba: Pantes Banyak yang Sayang Tapi Nyebelin

Selengkapnya inilah profil dan biodata Nadya Puteri juara 2 MasterChef Indonesia season 8.

Nama Lengkap: Nadya Puteri

Nama Panggilan : Nadya

Nama Panggung: Nadya MCI 8

Tempat Tanggal Lahir: Jakarta, 26 November 1995

Kota Asal: Jakarta

Keturunan: Chinese

Baca Juga: Profil dan Biodata Wijin, Mantan Pacar Agnez Mo yang Kini Pacaran dengan Gisel

Umur: 26 tahun

Status: Belum Menikah

Agama: Kristen

Nama Orang Tua: Fita Tjahja (Ibu)

Nama saudara kandung: Nicolas Saputra

Hobi: Travelling dan Masak

Instagram: @nadya.mci8


Riwayat Pendidikan:

1. SD — Sekolah Kristen Ipeka (2001-2006)

2. SMP & SMA — Morning Star Academy Jakarta (2007-2012)

3. Associate of Arts (AA) — Desain Interior, Raffles Design Institute (2012-2014)

4. Bachelor of Arts (Hons) — Desain Interior, Northumbria University (2014-2015)

5. Diplôme de Pâtisserie — Le Cordon Bleu Sydney (2015-2017)

Baca Juga: Torang Bisa, PON XX Papua 2021 Resmi Ditutup dan Dinyatakan Sukses Meski Ditengah Pandemi

Riwayat Pekerjaan:


1. SumoSalad™, Sydney sebagai Food and Beverage Assistant (September 2016—November 2016)

2. InterContinental Hotels & Resorts, Sydney sebagai Commis Pastry Chef (Februari 2016—Februari 2017)

3. Merivale, Sydney sebagai Casual Pastry Chef (November 2016—Februari 2017)

4. Perhimpunan Pelajar Indonesia Newcastle UK sebagai Sekretaris dan Koordinator Musik (Januari 2015—Mei 2015)

Sementara profesi yang tengah digeluti oleh Nadya Puteri juara 2 MasterChef Indonesia season 8 saat ini yakni:

Baca Juga: Billy Sugara Atlet Jabar Peraih Medali Emas Cabor Judo PON XX Papua 2021: Saya ingin Punya Kerjaan Tetap

1. Naked Dessert sebagai Pendiri & Executive Pastry Chef (September 2018—sekarang)

2. Nikoya Delights sebagai Pendiri & Executive Pastry Chef (Oktober 2018—sekarang)

3 Bake Oz Studio sebagai Pendiri & Pengajar (Juli 2019—sekarang)

Demikian profil dan biodata Nadya Puteri juara 2 MasterChef Indonesia season 8.***

Editor: Siti Mujiati

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x