Kronologi Kasus Penemuan Mayat Laki-laki Asal Kabupaten Bandung Barat di Waduk Cirata

- 11 Januari 2022, 19:00 WIB
Kronologi Kasus Penemuan Mayat Laki-laki Asal Kabupaten Bandung Barat di Waduk Cirata
Kronologi Kasus Penemuan Mayat Laki-laki Asal Kabupaten Bandung Barat di Waduk Cirata /Dok SAR Bandung.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta Rabu 12 Januari 2022, Kebohongan Om Irvan Mulai Diketahui Andin

Baca Juga: Ini Dia, Rating Sinetron dan Stasiun TV Terbaik Indonesia Pada Selasa 11 Januari 2022

Mayat JW baru ditemukan oleh Tim SAR pada siang hari pukul 11:30 WIB. Diketahui bahwa laki-laki tersebut adalah warga Kampung Nagrok Wetan RT 04/12 Desa Ciharashas, Kecamatan Cipeundeuy, Kabupaten Bandung Barat.

“Jasadnya kami temukan tak jauh dari lokasi kejadian korban menceburkan diri,” ungkap Deden, salah satu Tim SAR.

Selanjutnya mayat JW dievakuasi ke rumah duka menggunakan mobil ambulans.

Baca Juga: Sinopsis Dewi Rindu Rabu 12 Januari 2022, Dewi Digendong Rangga Ala Bridal Style Memakai Baju Pengantin

Baca Juga: Sinopsis Terpaksa Menikahi Tuan Muda Selasa 11 Januari 2022, Radit Resmi Menjadi Pendonor Ginjal Abhimana

Sementara Tim SAR gabungan terdiri dari: Basarnas Bandung, Polsek Cipeundeuy, BPBD Kabupaten Bandung Barat, Damkar Kabupaten Bandung Barat, Pol PP Cipeundeuy, Tagana, dan sekuriti PJB Cirata.

Itulah update terkini kronologi kasus penemuan mayat laki-laki di Waduk Cirata.***

 

Halaman:

Editor: Miradin Syahbana Rizky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah