Apakah Benar Sewu Dino Lebih Horor daripada KKN di Desa Penari, Berikut Penjelasannya

- 18 Mei 2022, 13:16 WIB
Kisah Sewu Dino digadang gadang lebih horor di bandingkan dengan KKN di Desa Penari.
Kisah Sewu Dino digadang gadang lebih horor di bandingkan dengan KKN di Desa Penari. /Twitter/@SimpleM81378523//

BERITA KBB - Tidak hanya kisah KKN di Desa Penari yang threadnya dibagikan akun Twitter Simpel Man.

Akun ini juga membagikan sejumlah thread Twitter cerita horor lainnya, seperti  Sewu Dino.

Kisah Sewu Dino digadang gadang lebih horor di bandingkan dengan KKN di Desa Penari.

Sewu Dino dibagikan pada 5 Agustus 2019 setelah cerita KKN di Desa Penari viral yang dialami oleh Sri, Dini, Erna, Dela serta Mbah Tamin.

Baca Juga: Rapat Umum PT Allo Bank Dan PT Bank Permata Membahas Tentang Pengalihan Aset Dan Liabilitas

Cerita Sewu Dino berasal dari Jawa Tengah yang jika diartikan dalam bahasa indonesia berarti seribu hari.

Kisah horor tersebut menceritakan tentang kekejaman praktik santet seperti yang telah diketahui meskipun telah mengalami perkembangan yang cukup modern.

Beberapa daerah di Indonesia masih ada yang menerapkan ilmu ghaib dalam kehidupan sehari hari.

Baca Juga: Drama Korea 'Tomorow' Menuai Kecaman, Simak Penjelasannya

Cerita Sewu Dino merupakan kisah nyata yang terjadi pada tahun 2001 Hingga kini Thread tersebut telah mendapat sebanyak 27,8 ribu retweets dan 84,6 ribu likes.

Halaman:

Editor: Miradin Syahbana Rizky

Sumber: Desk Jabar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x