Masya Allah, Ini Tanda-Tandanya Ridha Allah Menyertai Hidupmu, Diantaranya Senang Berbuat Kebaikan

- 25 Desember 2020, 14:47 WIB
Ilustrasi istigfar memohon ampun kepada Allah
Ilustrasi istigfar memohon ampun kepada Allah // Pixabay/İbrahim Mücahit Yıldız

-Membuka pintu taubat baginya menjelang wafat

“Barang siapa diinginkan kebaikan oleh Allah Subhanahu Wa Ta’ala, maka Allah akan mempekerjakannya, bagaimana? Allah memberinya taufik untuk beramal shalih sebelum wafatnya.” (HR. Ahmad dan At-Tirmidzi)

Baca Juga: Purnomo dan Cantika Tersenyum Tandakan Reyna Diadopsi Mereka, Al Kalah Lagi? Ikatan Cinta Malam Ini

Baca Juga: Sinopsis Lava & Kusha, Jumat 25 Desember 2020, Petualangan Ram yang Seru dan Menegangkan!

-Banyak disenangi manusia

Jika Allah menyenangi seorang hamba, maka Jibril dipanggil: Sesungguhnya Allah mencintai seseorang, maka cintailah ia, maka Jibril pun mencintainya, Jibril pun menyeru pada penduduk langit, sesungguhnya Allah mencintai “fulan” maka seluruh penduduk langit mencintai, kemudian penduduk bumi pun akan menerimanya. (HR. Bukhari)

Dibutuhkan “tawadhu”, ta’awun dan tarahum kepada sesama ummat Islam.

“Sesungguhnya seburuk-buruk manusia disisi Allah adalah orang yang ditinggalkan manusia karena takut akan sikapnya yang buruk.” (HR. Bukhari dan Muslim)

Baca Juga: Innalillahi, Sekeluarga Tertimbun Longsor di Lembang KBB, 3 Selamat, 1 Belum Ditemukan

Baca Juga: Sinopsis Radha Krishna, Jumat 25 Desember 2020, Radha Buktikan Dirinya Sangat Mencintai Krishna

Halaman:

Editor: Miradin Syahbana Rizky

Sumber: alirsyad.or.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah