Resep Olahan Daging Sederhana Tanpa Direbus, Dijamin Empuk dan Lezat

- 18 Juli 2021, 19:03 WIB
Resep olahan daging tanpa direbus, cocok untuk perayaan hari Raya Idul Adha
Resep olahan daging tanpa direbus, cocok untuk perayaan hari Raya Idul Adha /Instagram @resep_idemasak.id

Cara memasak: 
1. Siapkan 500 gr daging sapi.

2. Potong dengan tipis-tipis memanjang, lalu ditaruh dalam tempat.

3. Pecahkan dua butir telur kedalam daging yang sudah dipotong tipis.

Baca Juga: Biodata dan Profil Lengkap Ustadz Das'ad Latif, Ada Umur, Instagram, YouTube, dan Pendidikan

4. Tuangkan 2 sdm saus tiram, 2 sdm kecap manis dan 1 sdm kecap asin, 1 sdm saus tomat dan 1 sdm tepung maizena, lalu aduk secara merata.

5. Setelah merata, tutup dan diamkan selama 15 menit.

Baca Juga: Biodata Lengkap Komedian Peppy yang Dikabarkan Meninggal, Ada Tanggal Lahir, Akun Instagram hingga Nama Anak

Bahan dan cara memasak:

1. 3 siung bawang putih, geprek dan dicincang kasar.

2. 4 buah cabai merah di potong-potong.

3. 1 bawang bombay dipotong-potong.

Baca Juga: Link Live Streaming Badai Pasti Berlalu Minggu 18 Juli 2021: Sisca Robek Surat Gugatan Cerai dari Leo

4. Tuangkan minyak dalam wajan secukupnya.

5. Goreng daging yang telah direndam selama 15 menit kedalam minyak panas, dan gunakan api sedang.

6. Bolak balik daging agar matang merata.

Baca Juga: Bocoran Ikatan Cinta 18 Juli 2021: Sumarno Meninggal, Kasus Pembunuhan Roy Dibongkar oleh Sosok Wanita Ini

7. setelah matang, tiriskan minyaknya terlebih dahulu lalu angkat.

8. Panaskan sedikit minyak kembali, masukan bawang putih yang sudah dicincang kasar, serta cabai dan bawang bombay, aduk secara merata.

9. setelah harum, tuang daging yang sudah digoreng sebelumnya.

Baca Juga: Maknyus, Ini Resep Agar-agar Pisang Olahan Anti-Mainstream, yuk Dicoba..

Halaman:

Editor: Miradin Syahbana Rizky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah