Cara dan Resep Masakan Bistik Bola Ayam, Cocok Disajikan Untuk Sore Hari di Tengah Cuaca Dingin

- 13 September 2022, 15:54 WIB
Cara dan Resep Masakan Bistik Bola Ayam, Cocok Disajikan Untuk Sore Hari di Tengah Cuaca Dingin
Cara dan Resep Masakan Bistik Bola Ayam, Cocok Disajikan Untuk Sore Hari di Tengah Cuaca Dingin /Instagram resep.manjalita/

BERITA KBB- Menu ini merupakan salah satu cara mengolah daging ayam menjadi lebih empuk dan menggiurkan.

Ya, hampir setiap mungkin masyarakat sudah cukup jenuh dengan menu ayam goreng. Jadi, tidak salahnya jika mencoba resep masakan bistik bola ayam.

Bistik bola ayam ini pas untuk disajikan di sore hari di tengah cuaca dingin.

Berikut ini cara dan resep hingga mengolah bistik bola ayam:

Baca Juga: Harga HP dan Spesifikasi Canggih OnePlus 10R Kamera 50 MP, Kapan Rilis?


Bahan:
300gram fillet dada ayam
3 siung bawang putih
1 butir telur
50gram sagu tani
Garam,lada dan penyedap jamur secukupnya. 

Cara bikin: - Chopper dengan ch100 @inspirasi.resep.masakan daging ayam(sy dagingnya setengah beku) bersama bawang putih sampai halus.
-Lalu masukan telur,garam,lada dan sedikit penyedap rasa dan juga sagu tani chopper lagi sampai halus dan menyatu.
-Panaskan minyak goreng banyak.bulatkan bola ayam dngn bantuan sendok lakukan sampai habis dan goreng sampai matang.angkat tiriskan.

Baca Juga: Cara Download Lagu Dari Youtube Menjadi MP3 Dicari, Gunakan Cara Ini Bisa Full Album Bukan di Gudang Lagu 123

Bahan soas:
1 buah wortel(ukrn kecil ptng dadu)
1/2 buah jagung(pipil)
1buah kentang(ptng dadu)
1/2 buah bawang bombay(ptng dadu)
1batang daun bawang
3 siung bawang putih(haluskan)
1 sendok mkn maizena(larutkan dngn sedikit air)
4 sendok mkn saus sambal
2 sendok mkn saus tomat
1 sendok mkn kecap manis
100ml air kaldu ayam+100ml air
Secukupnya:Garam dan gula pasir.

Halaman:

Editor: Miradin Syahbana Rizky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x