DPR RI Pastikan Listyo Sigit Prabowo Menjadi Calon Tunggal Kapolri Dan Akan Lakukan Fit & Propertest

- 13 Januari 2021, 17:48 WIB
Ketua DPR RI Puan Maharani menerima Surat Presiden tentang nama calon tunggal Kapolri dari Mensesneg Pratikno di Gedung Parlemen, Rabu 13 Januari 2021
Ketua DPR RI Puan Maharani menerima Surat Presiden tentang nama calon tunggal Kapolri dari Mensesneg Pratikno di Gedung Parlemen, Rabu 13 Januari 2021 /Dok / DPR RI/

Eva mencatat sejak menjabat Kapolresta Surakarta, Listyo Sigit Prabowo selalu menempati posisi-posisi strategis dalam jenjang karier di kepolisian.

Baca Juga: Capricorn, Aquarius, Pisces, Inilah Ramalan Zodiak Kamu Besok Soal Cinta, Keuangan, dan Karir

Baca Juga: Sah, Tak Hanya Presiden Jokowi, Wapres Ma'ruf Amin Juga Dukung Listyo Sigit Purnomo Sebagai Kapolri

Listyo pernah bertugas sebagai Direktur Reserse Kriminal Umum Polda Sulawesi Tenggara pada tahun 2013. Setahun kemudian, setelah Pemilihan Umum Presiden dan Wakil Presiden 2014, Listyo Sigit diberi tugas sebagai ajudan Presiden Jokowi.

Dua tahun kemudian, kariernya terus cemerlang dengan jabatan sebagai Kapolda Banten pada tahun 2016, Kadiv Propam Mabes Polri 2018, dan terakhir menjabat Kepala Bareskrim Polri sejak 2019 hingga saat ini.

Selain itu, kemampuan komunikasi dan keterampilan membangun sinerginya juga menjadi modal penting bagi Listyo dalam menghadapi beragam tantangan keamanan dan ketertiban masyarakat yang dihadapi Korps Bhayangkara ke depan.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Besok Soal Cinta, Keuangan dan Karir 3 Zodiak

Baca Juga: Ramalan Zodiak Besok Kamis 14 Januari 2021: Cancer Kurangi Emosi, Leo Hobimu Bisa Menghasilkan Uang

Oleh karena itu, Eva menyambut positif terpilihnya Komjen Pol. Listyo Sigit Prabowo sebagai calon Kapolri yang baru.

"Kata kuncinya adalah kemampuan komunikasi dan keterampilan membangun sinergi. Sosok yang seperti itulah yang secara positif bisa menjadi modal dasar dan kekuatan bagi Komjen Pol. Listyo Sigit memimpin Korps Bhayangkara ke depan," kata Eva.

Halaman:

Editor: Miradin Syahbana Rizky

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah