12 Ucapan Merayakan Kenaikan Isa Almasih Diperingati Tanggal 18 Mei 2023 Semoga Penuh Kedamaian

- 17 Mei 2023, 13:30 WIB
Link  ucapan Hari Kenaikan Isa Almasih 18 Mei 2023 lengkap ucapan Happy Ascension Day.
Link ucapan Hari Kenaikan Isa Almasih 18 Mei 2023 lengkap ucapan Happy Ascension Day. /FREEPIK/Freepik
 

BERITA KBB- Tanggal 18 Mei 2023, diperingati sebagia kenaikan Isa Almasih ke surga. Umat kristiani tidak boleh melewatkan ibadah pada hari besar agamanya ini.

Selain itu, memanjatkan doa adalah hal yang tak boleh tertinggal karena, di momen sakral ini ada banyak harapan dan keinginan untuk kedamaian umat.

Tak lupa untuk saling mengucpkan hari kenaikan Yesus Kristus kepada sesama umat, sehingga dapat dirayakan dengan penuh suka cita.
 
Baca Juga: Daftar Pemain dan Sinopsis FTV SCTV Katanya Musuhan Kok Malah Miss Youan Ada Fauzan Nasrul dan Nabila Zavira

Juga dapat Anda unggah twibbon ke sosial media masing-masing pada saat merayakan hari kenaikan Isa Almasih ini dengan ucapan yang begitu menyentuh dan penuh makna.

Di bawah ini tersedia 12 ucapan memperingati hari kenaikan Isa Almasih.

1. Semoga kebahagiaan dan kasih sayang tecurah untukmu di hari Kenaikan Isa Almasih yang suci ini.

2. Selamat hari Kenaikan Isa Almasih untuk semua umat Kristiani. Semoga tuhan memberkati kita dengan kedamaian dan cinta.

3. Selamat Memperingati Kenaikan Isa Almasih 2023. Tebarkan kegembiraan, kekuatan, dan perdamaian. Semoga kebaikan menyertai kita semua.

4. Selamat Hari Raya Kenaikan Isa Almasih. Semoga berkah dan damai selalu tercurah di Bumi ini.

5. Selamat Hari Kenaikan Isa Almasih. Ini adalah hari kenaikan Tuhan menuju gerbang surga. Mari kita rayakan semua acara yang menggembirakan ini dengan damai dan cinta di hati kita.

6. Yesus selalu ada untuk memberkati setiap saat dalam hidup kita dan kita harus selalu berterima kasih kepada-Nya. Selamat Hari Kenaikan.
 
Baca Juga: Hasil Survei Charta Politika Indonesia Konfirmasi Dukungan Relawan Jokowi Terhadap Ganjar Pranowo di Musra

7. Selamat memperingati Kenaikan Isa Almasih. Semoga kasih Tuhan senantiasa menyertai hidup kita semua.

8. Yakinlah bahwa Kristus menyertai kehidupan umatNya dengan perlindungan dan keselamatan. Selamat memperingati Kenaikan Isa Almasih yang penuh kedamaian.

9. Yakinlah bahwa Kristus menyertai kehidupan umatNya dengan perlindungan dan keselamatan. Selamat memperingati Kenaikan Isa Almasih yang penuh kedamaian.

10. Selamat Hari Kenaikan Isa Almasih 2023. Semoga segala berkah, kasih dan damai sejahtera selalu menyertai hidup kita. Amin.

11. Selamat Hari Raya Kenaikan Isa Almasih. Kiranya Tuhan senantiasa memenuhi hati dan rumahmu dengan damai sejahtera dan sukacita yang berlimpah.

12. Selamat merayakan hari Kenaikan Isa Almasih, semoga kehadiran-Nya selalu membawa kedamaian dan kebahagiaan di hati kita.

.***
 
 

Editor: Siti Mujiati

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x