Mau Liburan Tapi Lagi Puasa? Bisa Kok, Ikuti Yuk Tipsnya

- 17 April 2022, 15:49 WIB
Mau Liburan Tapi Lagi Puasa? Bisa Kok, Ikuti Yuk Tipsnya
Mau Liburan Tapi Lagi Puasa? Bisa Kok, Ikuti Yuk Tipsnya /

 

BERITA KBB - Liburan atau pergi berwisata terkadang dilakukan saat tanggal merah atau weekend, dan bukan pada waktu Ramadhan.

Lantas, jika keinginan liburan tersebut ada pada saat ibadah puasa, memangnya bisa?

Jawabannya bisa kok teman-teman. Ikuti tips berikut yuk agar kita tetap kuat menjalankan ibadah puasa dan liburan pun dinikmati.

Baca Juga: Musisi Virzha Akan Diperiksa Polisi Terkait Kasus Investasi Bodong Trading DNA Pro

Baca Juga: Grup K-pop 2NE1 Memberi Kejutan Tampil Bersama Dalam Satu Panggung Coachella

1. Pilih Destinasi Wisata Yang Tepat
Pemilihan tujuan wisata sangat perlu dilakukan, tujuannya agar kita bisa mengetahui jarak yang akan ditempuh dan medan yang akan dilalui. Rekomendasi lokasi wisata yang tepat saat bulan puasa yakni destinasi wisata yang bernuansa hijau dan menyejukkan. Contohnya seperti taman dan air terjun. Tetapi ingat, jangan diminum air terjunnya ya teman.

2. Cek Kondisi Cuaca
Lakukan perjalanan wisata dikala cuaca sejuk dan cerah berawan. Tujuannya agar kita tidak merasa kepanasan dan mengindari haus.

3. Harus Sahur Terlebih Dahulu
Jika kita akan berwisata, pastikan badan kuat, kesehatan prima dengan makan dan minum yang cukup saat sahur.

Halaman:

Editor: Miradin Syahbana Rizky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x