Jokowi Sampaikan Tiga Transformasi Saat Kunker ke Bandung-Purwakarta, Apa Sajakah itu?

- 17 Januari 2022, 16:56 WIB
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil saat kunker bersama Presiden Joko Widodo di Kota Bandung, Senin (17/1/2022).
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil saat kunker bersama Presiden Joko Widodo di Kota Bandung, Senin (17/1/2022). /Rusman/Biro Satpres/

"Vakisnasi kita nomor 4 di dunia setelah China, Brazil dan Amerika Serikat," katanya.

Usai memberi arahan pada Dies Natalies ke-67 Unpar, Jokowi kemudian meresmikan Gedung Pusat Pembelajaran Arntz-Geise di area Kampus Unpar.

Setelah itu Jokowi yang masih didampingi Gubernur Jabar, melanjutkan kunjungan kerjanya ke Pasar Sederhana Kota Bandung untuk memberikan Bantuan Langsung Tunai (BLT) kepada para pedagang kaki lima dan warung. Kunjungan kerja diakhiri dengan peninjauan terowongan proyek pembangunan kereta cepat Jakarta-Bandung di Kabupaten Purwakarta.***

 

Halaman:

Editor: Ade Bayu Indra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x