Profil dan Biodata Gus Azmi, Santri Vokalis Hadroh Syubbanul Muslimin Idola Santriwati

- 19 Desember 2021, 16:30 WIB
Profil dan Biodata Gus Azmi, Santri Vokalis Hadroh Syubbanul Muslimin Idola Santriwati
Profil dan Biodata Gus Azmi, Santri Vokalis Hadroh Syubbanul Muslimin Idola Santriwati /Instagram Gus Azmi /

 

BERITA KBB-Menjadi idola dari para santriwati di hampir seluruh Indonesia, nama Gus Azmi jadi sorotan.

Bagi para penggemar dan pecinta shalawat pastinya mengenal nama Muhammad Ulul Azmi Askandar al-Abshor atau lebih akrab disapa Gus Azmi.

Gus Azmi adalah seorang santri asal Probolinggo yang namanya melejit setelah menjadi seorang vokalis di group hadroh Syubbanul Muslimin.

Baca Juga: Mengenal Buah Mundu, Si Apel Jawa yang Memiliki Rasa Manis Asam Segar

Baca Juga: Biodata Belva Devara yang Mewujudkan Ruang Bucin Setelah Resmi Melamar Sabrina Anggraini

Salah satu vokalis hadroh di Indonesia yang menjadi idola para santri dan santriwati adalah Gus Azmi.

Dalam syiar shalawat Gus Azmi bersama dengan Ahkam keliling di berbagai daerah di Indonesia bersama dengan group hadroh Syubbanul Muslimin.

Sebelum pandemi Covid-19 merebak Hadroh Syubbanul Muslimin keliling ke berbagai wilayah di Indonesia untuk menyiarkan shalawat.

Halaman:

Editor: Miradin Syahbana Rizky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x