Profil dan Biodata Marcella Nursalim, Finalis X Factor Indonesia yang Berhasil Masuk Babak 15 Besar

- 13 Januari 2022, 12:24 WIB
Profil dan Biodata Marcella Nursalim, Finalis X Factor Indonesia yang Berhasil Masuk Babak 15 Besar
Profil dan Biodata Marcella Nursalim, Finalis X Factor Indonesia yang Berhasil Masuk Babak 15 Besar /Instagram X Factor Indonesia /

 

BERITA KBB-Berhasil memukau juri Afgan dan mentor Rossa saat bawakan lagu "Pelangi di Matamu" dari Jamrud, Marcella Nursalim berhasil lolos dari babak Judges Home Visit.

Marcella Nursalim adalah kontestan X Factor Indonesia 2021 berusia 15 tahun asal Yogyakarta.

Menjadi kontestan termuda di X Factor Indonesia 2021 tampilan Marcella Nursalim dinilai terlihat lebih dewasa dari usianya.

Baca Juga: Heboh Sampai Trending! Zayn Malik yang Dikabarkan Memakai Aplikasi Kencan Setelah Putus Dari Gigi Hadid

Baca Juga: Profil dan Biodata Cut Keke, Pemeran Yuna di Sinetron Dewi Rindu SCTV

Meskipun masih muda namun bakat dan kemampuan Marcella Nursalim tidak dapat disepelekan. Tampil memukau di babak Judges Home Visit Marcella Nursalim lolos ke babak 15 besar X Factor Indonesia.

Pada babak Judges Home Visit yang dilangsungkan di kediaman Rossa, Marcella Nursalim yang masuk ke dalam kategori Girls berhasil menunjukkan kemampuan terbaiknya.

Marcella Nursalim tampil membawakan lagu "Pelangi di Matamu" dari Jamrud dengan karakter suaranya sendiri dan berhasil membuat Afgan dan Rossa terpukau.

Halaman:

Editor: Miradin Syahbana Rizky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x