Tak Ada Kata Terlambat untuk Mengqadha Puasa Ramadhan, Inilah Bacaan Niatnya

- 18 Maret 2021, 06:37 WIB
Ilustrasi: Berdoa membaca niat qadha puasa Ramadhan
Ilustrasi: Berdoa membaca niat qadha puasa Ramadhan /Karawangpost/pixabay/

BERITA KBB – Bagi umat muslim yang belum melaksanakan qadha puasa Ramadhan tahun lalu, tidak ada kata terlambat untuk melaksanakannya, meskipun sekarang sudah memasuki bulan Sya’ban.

Hal tersebut dijelaskan karena, betapa wajibnya umat muslim untuk mengqadha puasa Ramadhan pada tahun sebelumnya.

Adapun beberapa orang yang wajib melaksanakan qadha puasa Ramadhan di antaranya adalah Orang Dengan Skizofrenia (ODS) yang disengaja, sakit yang ada harapan sembuh, orang berpergian (musafir), wanita hamil dan menyusui, serta wanita haid dan nifas.

Baca Juga: Polresta Bandara Soetta Ungkap Penyelundupan Materai Palsu Senilai Rp37 Miliar oleh Istri Seorang Narapidana

Dilansir oleh beritakbb.pikiran-rakyat.com dari berbagai sumber, untuk memudahkan umat muslim dalam melaksanakan ibadah qadha atau penggati puasa, berikut ini adalah bacaan niat qadha puasa Ramadhan lengkap dengan arab, latin dan artinya.

Bacaan Niat qadha puasa Ramadhan

نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ قَضَاءٍ فَرْضَ رَمَضَانً ِللهِ تَعَالَى

"Nawaitu Shouma Ghodin 'an qadaa'in fardho ramadhoona lillahi ta'alaa"

Baca Juga: sempat Tertunda karena Covid-19, Afgan Resmi Umumkan Kolaborasi Bareng Jackson Wang Lewat Lagu M.I.A

Halaman:

Editor: Cecep Wijaya Sari

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x