Gurih! 6 Nasi Padang yang Wajib Dicoba Jika Sedang Melancong Ke Kota Tasikmalaya, Disini Lokasinya

- 27 Juni 2024, 11:00 WIB
Nasi Padang
Nasi Padang /dok ribadi/

BERITA KBB - Nasi padang sudah tak asing lagi merupakan menu khas Nusantara yang banyak ditemui di hampir setiap daerah.

Khas bumbu rempah dan kuah yang bersantan sangat lezat dan gurih membuat disukai banyak kalangan.

Terlebih nasi padang dengan menu rendangnya yang gurih, membuat masakan ini jadi salah satu menu wajib jika makan nasi padang.

Baca Juga: Penari Lena Guslina Gelar Pameran Lukisan Titian Tubir Di Dago Bandung

Nasi padang kini dikenal di berbagai belahan daerah hingga mancanegara. Aroma dan bumbu rempah-rempahnya yang kuat mengundang selera setiap orang.

Tak ayal warung nasi padang jadi salah satu tempat disaat perut sedang minta diisi. Disaat perut keroncongan ketika sedang berkunjung ke Kota Tasikmalaya, tak usah khawatir jika ingin nasi padang enak terdekat di kota Tasikmalaya

Bagi pecinta masakan Padang yang sedang berkunjung di Kota Tasikmalaya, ini beberapa warung nasi padang terdekat di seputaran kota Tasikmalaya yang rasanya sangat lezat.

Baca Juga: Wajib Dicoba! Bagi Pecinta Nasi Padang Saat Sedang Menjelajah di Ciamis

1. Rumah Makan Citra Bundo

Halaman:

Editor: Mohammad Ridwan Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah