Polisi Kerahkan 1.610 Personel Kawal Sidang Praperadilan HRS di Pengadilan Negeri Jaksel Hari Ini

- 4 Januari 2021, 08:53 WIB
Habib Rizieq dan FPI
Habib Rizieq dan FPI /ANTARA FOTO/Arif Firmansyah

BERITA KBB-  Hari ini, Senin 4 Januari 2021, Habib Rizieq Shihab dijadwalkan untuk mengikuti sidang praperadilan di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan (Jaksel). 

HRS mengkuti sidang tersebut terkait status tersangkanya atas kerumunan di Petamburan.

Untuk mengamankan jalannya sidang, dilansir oleh Berita KBB dari PMJ News, Senin 4 Januari 2021, polisi telah menyiapkan ribuan personel gabungan.

Baca Juga: Kasus Penganiayaam anak Menghancurkan Hati Jimin, Segera Trendingkan tagar Maaf Jung In

Baca Juga: Jadwal Acara RCTI, Cie, Kencan Kedua Rendy dan Kiki di Ikatan Cinta, Dilanjutkan Indonesian Idol

“Sebanyak 1.610 personil gabungan yang terdiri dari TNI, Polri, dan Pemda telah disiagakan untuk pengamanan sidang di PN Jakarta Selatan," kata Kadiv Humas Polri Irjen Pol Argo Yuwono dalam keterangannya, Minggu 3 Januari 2021. 

Argo menuuturkan, rencanannya permohonan praperadilan akan dibacakan sekira pukul 09.00 WIB.

Demi tertibnya jalan sidang, Argo melanjutkan, pengamanan telah disigakan di sejumlah titik lokasi sidang sampai ke sekitar Pengadilan Negeri Jakarta Selatan.

Baca Juga: Jadwal TV ANTV, Senin 4 Januari 2021, Setelah Radha Krishna ada Mega Bollywood Malam Ini

Halaman:

Editor: Miradin Syahbana Rizky

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah