Keren, 110 pelajar dari 22 Madrasah Aliyah se-Indonesia, Hasilkan Puluhan Prototipe Solusi IoT

- 6 Februari 2021, 07:35 WIB
Siswa siswi Madrasah bersama hasil prototipe solusi IoT yang mereka buat saat pengumuman pemenang program Akademi Madrasah Digital secara online, di Jakarta pekan lalu.
Siswa siswi Madrasah bersama hasil prototipe solusi IoT yang mereka buat saat pengumuman pemenang program Akademi Madrasah Digital secara online, di Jakarta pekan lalu. / XL Axiata/

Selanjutnya, “Mustech” sebagai solusi monitoring suhu dan kelembaban jamur tiram karya MAN 2 Majalengka, sebagai The Most Marketable. Terakhir, “Aquiots” berupa solusi sistem aquatiponik bagi urban farming, karya MA Darussalam Jombang sebagai The Most Applicable.

Selain itu, terpilih juga dua solusi terbaik lainnya yang mendapatkan predikat Top Contender, yaitu “E-Clear” untuk monitoring dan pemilahan sampah menggunakan teknologi machine learning, karya MAN 2 Nganjuk.

Satu lagi adalah “Medi Gate”, solusi untuk membantu pembatasan jumlah pengunjung di suatu tempat guna mencegah penyebaran Covid-19, karya MAN 2 Kudus.***

 

Halaman:

Editor: Ade Bayu Indra


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah