Resmikan IPB University Kota Sukabumi, Ridwan Kamil; Jadilah Institusi yang Beradaptasi dan Berinovasi

- 2 September 2021, 05:33 WIB
Gubernur Jawa Barat (Jabar) Ridwan Kamil saat meresmikan Kampus IPB University Kota Sukabumi secara virtual dari Gedung Pakuan, Kota Bandung, Rabu, 1 September 2021.
Gubernur Jawa Barat (Jabar) Ridwan Kamil saat meresmikan Kampus IPB University Kota Sukabumi secara virtual dari Gedung Pakuan, Kota Bandung, Rabu, 1 September 2021. /Yogi Prayoga S/Biro Adpim Jabar/

“Saya menitipkan terus berinovasi dengan menjawab pertanyaan dari masyarakat. Jangan lupa kita New thinking dan New mindset,” tambahnya.

Baca Juga: Rektor Unisba Sesalkan Kerusakan Fasilitas Kampus Saat Tindakan Penanganan Unras oleh Oknum Polisi

Emil meminta IPB University untuk menjadi pelopor utama dalam beradaptasi manakala terjadi disrupsi.

“Melalui inovasi membumi, adaptasi mohon dilakukan IPB dengan melahirkan generasi baru, SDM-SDM yang terus berinovasi. Setiap ada disrupsi, kita pandai memakai baju yang sesuai dengan situasi dan kondisi, itulah ciri negara maju,” tuturnya. ***

Halaman:

Editor: Ade Bayu Indra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x