Cerita dan Film KKN di Desa Penari Viral, SimpleMan: Saya Takut

- 12 Mei 2022, 14:41 WIB
SimpleMan masih takut sejak KKN di Desa Penari viral
SimpleMan masih takut sejak KKN di Desa Penari viral /Instagram @kknmovie/

Sebab, kisah KKN di Desa Penari mempunyai nilai yang dapat dipetik serta menarik untuk dibaca.

"Jadi tujuan utama saya menulis cerita itu tuh hanya untuk berbagi ke orang-orang. Karena buat saya cerita paling menarik,” tuturnya.

Baca Juga: Hadir di Mall, Pengaduan Lapor dan PPID Mudahkan Masyarakat Sampaikan Aspirasinya

Kemudian saat buku KKN di Desa Penari populer, Ia sendiri merasa takut. Bahkan hingga saat ini rasa takut itu masih ada.

“Jadi ketika bukunya "meledak" pun saya merasa takut. Sampai sekarang bahkan saya ketakutan. Alhamdulillah-nya saya masih bisa menjaga apa yang nggak bisa diketahui oleh masyarakat," ucapnya.

Seperti diketahui, sebelum diadaptasi menjadi film, KKN di Desa Penari terlebih dahulu dibuat menjadi sebuah buku. ***

Halaman:

Editor: Miradin Syahbana Rizky

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x