KUR BRI 2023 Kapan Dibuka dan Berapa Jumlah Bunga Pinjaman Saat Ini? Cek Syaratnya Sekarang

- 23 Februari 2023, 17:45 WIB
KUR BRI 2023 Kapan Dibuka dan Berapa Jumlah Bunga Pinjaman Saat Ini? Cek Syaratnya Sekarang
KUR BRI 2023 Kapan Dibuka dan Berapa Jumlah Bunga Pinjaman Saat Ini? Cek Syaratnya Sekarang /Bank BRI//Tangkap layar laman resmi Bank BRI/


Adapun Jenis pinjaman:

- Kredit Modal Kerja (KMK) dengan jangka waktu kredit hingga 3 tahun.

- Kredit investasi (KI) dengan jangka waktu pinjaman sampai dengan lima tahun, Tingkat bunga 6% per tahun dan - Tidak ada biaya administrasi atau provisi.

 Baca Juga: Download Lagu TikTok Lewat Metro Lagu Gratis Dicari, Unduh Audio MP3 Bukan di MP3Juice, Stafaband atau YTMP3


2. KUR Kecil Bank BRI

- Menjalankan usaha yang produktif dan layak.

- Tidak ada pinjaman bank kecuali pinjaman konsumtif seperti KPR, KKB, kartu kredit.

- Telah menjalankan bisnis aktif selama minimal 6 bulan.

- Memiliki Izin Usaha Mikro dan Kecil (IUMK) atau izin usaha lain yang setara.

Halaman:

Editor: Mohammad Ridwan Anshori

Sumber: bri.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x