Susul Half-Life: Alyx, Game VR Assassin’s Creed Akan Meluncur Bersama 5 Seri Baru, Ini Jadwal Rilisnya

- 28 Februari 2023, 16:59 WIB
Berikut game Assassin’s Creed yang digadang-gadang akan mengadopsi teknologi VR.
Berikut game Assassin’s Creed yang digadang-gadang akan mengadopsi teknologi VR. /

Adapun untuk 3 game yang masih dalam tahap perencanaan, Ubisoft menyebut masing-masing game itu akan menampilkan spin unik dalam franchise Assassin’s Creed dan gameplay yang berbeda dari yang lain.

Sebagai contohnya, Project Nebula akan mengambil setting tempat di India, Kerajaan Aztec, dan Mediterania. Lalu Project Raid akan mengusung konsep game PvE gratis dengan mode co-op 4 pemain. Adapun untuk Project Echoes akan mengadopsi konsep multiplayer.

Baca Juga: Cara Mengembalikan File yang Terhapus di HDD Eksternal, Intip Penyebab Data Hard Disk Mengapa Bisa Hilang

Ubisoft sendiri tampaknya akan menggenjot pembuatan game Assassin’s Creed ini, dan ekspektasi para penggemar sangat besar. Tiap tahunnya, pihak developer merilis satu game dengan konsep yang saling berbeda dari tahun sebelumnya agar pemain tidak bosan.

Selain itu, pengembangan game VR Assassin’s Creed tersebut tampaknya dilakukan untuk menyasar para antusias game realitas virtual. Hal serupa dilakukan oleh Valve Corporation pada sekuel teranyar Half-Life berjudul Half-Life: Alyx yang dikemas dalam format VR.***

 

 

 

Halaman:

Editor: Miradin Syahbana Rizky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x