Dijamin Empuk! Begini 7 Tips Mengolah Sate Kambing agar Tidak Alot dan Bau Prengus

- 21 Juli 2021, 11:24 WIB
Berikut adalah tips mengolah sate kambing agar tidak alot dan bau prengus.
Berikut adalah tips mengolah sate kambing agar tidak alot dan bau prengus. /PIXABAY/focusonpc

BERITA KBB - Dapatkan tips mengolah sate kambing agar tidak alot dan bau prengus di artikel ini.

Masyarakat Indonesia baru saja merayakan hari raya Idul Adha yang jatuh pada hari kemarin, Selasa 20 Juli 2021.

Pada hari tersebut, masyarakat yang mempunyai kemampuan disunahkan untuk berkurban. Di Indonesia, hewan yang kerap dijadikan kurban selain sapi adalah kambing.

Baca Juga: Dikin Tamsa Pacar Baru Amanda Manopo Ternyata Pernah Ikut Acara 'Take Me Out Indonesia', Ini Link Videonya

Tak heran saat hari raya Idul Adha ataupun setelahnya banyak keluarga yang meyajikan aneka olahan daging kambing.

Dari banyaknya olahan daging kambing, saye biasanya menjadi sajian favorit masyarakat. Apakah kamu juga berencana membuat sate kambing?

Jika ya, sebelum mengolahnya, kamu harus memperhatikan lebih detail lagi bagaimana cara membuat sate kambing yang benar.

Baca Juga: Update Covid-19 di Singapura : Banyak Perempuan Vietnam Dilecehkan karena Heboh Kasus Tempat Karaoke

Karena, terkadang sate kambing bisa alot dan mengeluarkan aroma tidak sedap jika tidak tepat cara pengolahannya.

Berikut ini Berita KBB bagikan enam tips mudah memanggang sate kambing agar tidak alot dan bau prengus seperti dilansir dari Galamedia.

Halaman:

Editor: Asep Budiman

Sumber: Galamedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x