Moms Wajib Tahu! Ini Cara Menggendong Bayi yang Benar Sesuai Usianya

- 28 Desember 2021, 13:49 WIB
Moms Wajib Tahu! Ini Cara Menggendong Bayi yang Benar Sesuai Usianya
Moms Wajib Tahu! Ini Cara Menggendong Bayi yang Benar Sesuai Usianya /Ilustrasi Pixabay/

 

BERITA KBB-Moms wajib tahu bagaimana cara menggendong bayi yang benar sesuai dengan usianya.

Menggendong, dapat memberikan banyak manfaat terlebih pada bayi.

Hal tersebut membantu mendekatkan hubungan antara orangtua dan bayinya atau biasa dikenal sebagai bonding.

Menggendong bayi juga bisa membantu menenangkan bayi yang sedang menangis atau sedang rewel.

Baca Juga: Lyodra Masuk 10 Besar Sebagai The Most Beautiful Face 2021 Menurut TC Candler Mengalahkan Priyanka Chopra

Baca Juga: Tak Terima Anak dan Istrinya Difitnah, Rizki Billar Marah Besar : Gua Gak Terima Anak dan Bini Diginiin

Manfaat lain dari menggendong pada bayi adalah Moms bisa lebih mudah mengenali tanda-tanda pada bayi.

Apakah bayinya mengantuk, sakit, haus, atau hanya ingin diganti popoknya.

Halaman:

Editor: Miradin Syahbana Rizky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah