5 Tanda-Tanda Anda Mengalami Kerusakan Fungsi Hati, Salah Satunya Penurunan Berat Badan

- 28 Februari 2022, 18:36 WIB
Ilustrasi penyakit sirosis atau gangguan pada fungsi hati.
Ilustrasi penyakit sirosis atau gangguan pada fungsi hati. /PIXABAY

BERITA KBB- Hati merupakan organ vital untuk kesehatan manusia karena memiliki fungsi penting untuk menyaring lebih dari 250 galon darah selama 24 jam dalam sehari.

"Jika hati Anda berhenti bekerja, racun akan menumpuk, Anda tidak dapat mencerna makanan dan obat-obatan tidak akan pernah meninggalkan tubuh Anda,” kata Direktur Penelitian Hati Klinis untuk Johns Hopkins Medicine, Saleh Alqahtani.

Seperti dilansir dari laman PMJNews Senin 28 Februari 2022, berikut beberapa tanda yang menunjukkan Anda menderita kerusakan fungsi hati.

Baca Juga: Dunia Sayang Ukraina, Donasi Crypto Untuk Ukraina Telah Mencapai Rp 388 Miliar!

Baca Juga: Aneh! Untuk Mencegah Penarikan Secara Besar-Besaran Harga Bitcoin di Ukraina Lebih Mahal Ketimbang di Global

1. Faktor Usia
Seiring waktu, kerusakan hati dapat menyebabkan kanker hati dan gagal hati. Tetapi jika pengobatan diberikan cukup dini, maka hati dapat disembuhkan. Sangat penting untuk menyadari tanda-tanda kerusakan hati untuk mengobatinya sedini mungkin.

2. Mata dan Kulit Kuning
Penyakit kuning adalah gejala penyakit hati atau sirosis, hati yang rusak tidak dapat membuang bilirubin, yaitu zat yang menyebabkan mata dan kulit berwarna kekuningan.

"Tingkat bilirubin yang tinggi dapat dikaitkan dengan peradangan, atau kelainan lain pada sel hati, atau penyumbatan saluran empedu," jelas Johns Hopkins Medicine.

Baca Juga: Sanksi Untuk Rusia Bertambah, Kali Ini Uni Eropa Hingga Amerika Keluarkan Bank Rusia dari SWIFT, Rubel Hancur!

Halaman:

Editor: Miradin Syahbana Rizky

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x