Ciuman Sebelum Hubungan Intim, Tiap Pasangan Harus Tahu Manfaatnya!

- 3 Agustus 2022, 09:14 WIB
berciuman ternyata memiliki manfaat yang sangat penting bagi kesehatan pasangan suami istri. Terutama dilakukan sebelum melakukan hubungan intim.
berciuman ternyata memiliki manfaat yang sangat penting bagi kesehatan pasangan suami istri. Terutama dilakukan sebelum melakukan hubungan intim. /


BERITA KBB- Aktivitas ciuman nyatanya memiliki banyak manfaat, apalagi jika dilakukan oleh pasangan suami istri sebelum bercinta.

Dengan ciuman, bisa menjadi salah satu foreplay yang bisa dilakukan kepada pasangan Anda, agar semakin membuat gairah bercinta memuncak.

Ciuman memiliki manfaat yang begitu luar biasa bagi kesehatan tubuh. Sehingga, sangat di anjurkan bagi pasutri agar hubungan rumah tangga semakin harmonis dan bahagia.

Baca Juga: Daftar Pemain FTV Tukang Seblak Pujaan Hatiku, Ada Sahila Hisyam dan Nikki Frazetta

Mencium bagian tertentu yang merupakan titik sensitif pasangan Anda, bisa meningkatkan gairah untuk melakukan hubungan intim.

Manfaat berciuman tidak hanya sebagai bentuk foreplay sebelum bercinta, tetapi masih banyak manfaat lain yang bisa di dapatkan bagi pasangan suami istri yang melakukannya.

Berikut tersedia manfaat ciuman bagi kesehatan tubuh, yang dilansir dari instagram @trovinherbal di antaranya:

Baca Juga: Kevin Sanjaya Melamar Valencia Tanoesoedibjo Jadi Trending Topic Twitter, Netizen: Hari Patah Hati Nasional!

1. Membakar kalori
Ciuman bisa bermanfaat untuk membakar kalori yang terdapat di dalam tubuh, sehingga bisa menjadi cara agar tubuh lebih sehat. Ciuman mampu membakar sekitar 2–25 kalori per menit.

2. Mengurangi Stress
Bagi pasangan yang sedang mengalami suatu permasalahan atau dalam kondisi banyak pikiran. Dengan ciuman, kondisi tubuh dan pikiran akan membaik dan mengurangi tingkat stress yang di alami, sebab dengan ciuman akan menghasilkan hormon oksitosin, dopamin, dan endorfin, yang bisa membuat Anda merasa bahagia dan tenang.

3. Menghilangkan sakit kepala
Salah satu keluhan yang banyak di alami orang-orang, terutama pasangan suami istri adalah sakit kepala, yang diakibatkan oleh berbagai faktor. Untuk mengurangi rasa nyeri, Anda bisa melakukan aktivitas ciuman.

Baca Juga: Mantan Pemain Inter Milan Ini Resmi Pindah ke Klub La Liga Spanyol, Siapakah Dia?

4. Meningkatkan daya tahan tubuh
Ciuman nyatanya bermanfaat bagi kesehatan dan daya tubuh manusia. Sehingga pasutri bisa melakukannya dengan penuh cinta.

5. Menjaga kesehatan gigi dan mulut
Dengan ciuman Anda beserta pasangan akan menghasilkan banyak air liur yang berguna untuk membersihkan mulut dari bakteri.

Namun Anda dan pasangan tetap harus membersihkan mulut dengan menyikat gigi.

Itulah beberapa manfaat yang dapat dirasakan dari aktivitas ciuman, terutama dilakukan sebelum bercinta dengan suami maupun istri.*** 

Editor: Miradin Syahbana Rizky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x