Jadwal RCTI Selasa 4 Juli 2023, Ada Doraemon The Series Spill Isi Kantong Ajaib, Cek Link Streaming Nontonnya

- 4 Juli 2023, 13:01 WIB
Jadwal RCTI Selasa 4 Juli 2023, Ada Doraemon The Series Spill Isi Kantong Ajaib, Cek Link Streaming Nontonnya
Jadwal RCTI Selasa 4 Juli 2023, Ada Doraemon The Series Spill Isi Kantong Ajaib, Cek Link Streaming Nontonnya /Tangkapan layar Instagram @officialrcti
 

Berita KBB - Bete karena liburan sekolah cuma di rumah saja? Jangan sedih dan baper karena masih ada hiburan lain yang bisa dinikmati yakni nonton film spesial liburan di TV. Coba simak jadwal RCTI Selasa 4 Juli 2023 berikut, siapa tahu ada film favoritmu di sini.

Berdasarkan jadwal RCTI Selasa 4 Juli 2023 sebagaimana terdapat pada situs RCTI+, pihak stasiun TV hari ini menyajikan beragam jenis acara TV hiburan yang cocok untuk menemani waktu libur sekolahmu di rumah dan mengatasi rasa bosan yang menghimpit.

Siang nanti, RCTI masih akan menyajikan Si Doel Anak Sekolahan Season 2 yang sangat direkomendasikan untuk kamu tonton. Lalu setelah itu, ada Doraemon The Series Spill Isi Kantong Ajaib, siapa tahu kamu penasaran apa saja alat-alat unik sang robot kucing ini.

Baca Juga: Daftar Pemain Ftv Siang ' Si Babang Julid Cintanya Wadidaww' Selasa 4 Juli 2023 Pukul 12.30 WIB

Untuk kamu yang kaum Hawa dan gandrung sinetron, pada jam prime time nanti, RCTI akan kembali menayangkan rangkaian sinetron Kesetiaan Janji Cinta, Jangan Bercerai Bunda, Cinta Tanpa Karena, dan Ikatan Cinta.

Jam berapa Doraemon The Series Spill Isi Kantong Ajaib, Si Doel Anak Sekolahan Season 2 dan tayangan-tayangan lainnya hadir? Untuk informasi selengkapnya, berikut ini jadwal RCTI Selasa 4 Juli 2023 dan link streaming gratis di bawah ini.

Harap dicatat, jadwal TV masih bisa berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu dari pihak stasiun TV terkait.

Jadwal RCTI Selasa 4 Juli 2023 (Waktu dalam WIB)

01.15 Ada Cewek Cantik Banget di Truk Sampah

02.30 Superstar Ndeso

03.30 Penyegaran Rohani Agama Hindu

Halaman:

Editor: Siti Mujiati

Sumber: RCTIplus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x