Jokowi Telah Bertolak Menuju Jerman Yang Akan Dilanjutkan Ke Ukraina Dan Rusia

- 26 Juni 2022, 19:47 WIB
Presiden Jokowi dan Ibu Negara Iriana saat hendak bertolak menuju Munich, Jerman, dari Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, pada Minggu, 26 Juni 2022. Survei terbaru menunjukkan 77,8 persen publik puas dengan kinerja Jokowi.
Presiden Jokowi dan Ibu Negara Iriana saat hendak bertolak menuju Munich, Jerman, dari Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, pada Minggu, 26 Juni 2022. Survei terbaru menunjukkan 77,8 persen publik puas dengan kinerja Jokowi. /Instagram @jokowi/

Dalam pertemuannya dengan Putin, Presiden Jokowi akan membuka ruang dialog perdamaian, mendorong dilakukannya genjatan senjata sesegera mungkin dan menghentikan perang.

Presiden Jokowi akan menjadi pemimpin di Asia yang pertama mengunjungi Kiev dan Moskow sejak konflik kedua negara tersebut terjadi.

Demikian informasi Presiden Jokowi telah bertolak menuju Jerman hari ini yang akan dilanjutkan menuju Ukraina dan Rusia menemui Presiden Zelensky dan Presiden Putin.***

Halaman:

Editor: Miradin Syahbana Rizky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x