Terbaru, Akademisi Ungkap Fakta Mengejutkan Usai Polisi Periksa 30 Saksi Pembunuhan Ibu dan Anak di Subang

- 11 Februari 2022, 18:05 WIB
Rumah kejadian pembunuhan ibu dan anak di Jalancagak, Subang,
Rumah kejadian pembunuhan ibu dan anak di Jalancagak, Subang, /Kodar Solihat/DeskJabar

 

BERITA KBB- Akademisi Anjas melalui akun YouTube membeberkan analisanya terkait kabar terbaru pembunuhan ibu dan anak di Subang.

Damal analisanya, Anjas menyebut ada pesan yang ingin disampaikan Polda Jabar. Sebab, dari puluhan saksi baru yang sudah diperiksa Polda Jabar pasti ada yang mengetahui kasus tersebut.

“Apakah hanya sekedar update atau pesan kepada masyarakat. Sebelumnya total saksi berjumlah 69 orang,” tutur Anjas melalui YoTube berjudul "ADA YG NYANGKUT !! PULUHAN WAJAH BARU, DIPERIKSA POLDA JABAR !!” yang tayang pada Jumat 11 Februari 2022.

Baca Juga: Ikuti Turnamen Sepak Bola Antar Wartawan Se-Indonesia 2022 di Solo, Ridwan Kamil Optimis PWI Jabar Juara

Baca Juga: Resmi, Koin ASIX Milik Anang Hermansyah Tak Boleh Diperdagangkan di Indonesia, Harga Anjlok, Pembeli Panik

“Yang cukup mencengangkan kita, sejak awal tahun seperti tidak ada update, ternyata di beberapa hari lalu Kadiv Humas Polda Jabar meneybut total lebih dari 100 saksi tekah diperiksa,” ujar Anjas.

“Apa ini sebuah pesan bahwa Polda Jabar walau tidak ada rilis, ini pesan bahwa mereka terus mengawal kasus ini,’ ujarnya menambahkan.

Anjas menganalisa saksi-saksi baru lebih dari 30 saksi yang diperiksa Polda Jabar adalah sebagai hasil dari pengembangan sketsa terduga kasus Subang yang telah masuk daftar pencarian orang atau DPO, yang telah disebar ke seluruh Polsek di Indonesia.

Halaman:

Editor: Miradin Syahbana Rizky

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x