Hore!! Jika Lolos Gelombang 11 Prakerja, Insentif yang Didapatkan Rp 3,55 Juta. Ini Rinciannya

- 2 November 2020, 17:25 WIB
Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 11 dibuka.
Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 11 dibuka. /prakerja.go.id/


BERITA KBB- Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 11 resmi dibuka hari ini, Selasa 2 November 2020 di laman resmi www.prakerja.go.id

Pendaftar yang dinyatakan diterima nantinya akan mendapatkan bantuan insentif dengan total sebesar Rp3,55 juta.

Insentif tersebut meliputi Rp2,44 juta insentif pelatihan, Rp 1 juta biaya pelatihan, dan Rp 150 ribu bonus setelah mengisi survei.

Baca Juga: Profil dan Biodata Lengkap Para Pemain 'Shehrazat', Serial Turki Baru di ANTV

Baca Juga: Bekasi Masuk Zona Merah Minggu Ini, Tapi Kok Dapat Rapot Bagus Dari Ridwan Kamil

Pendaftar sebaiknya segera mendaftar karena gelombang 11 ini hanya dibuka hingga 4 November 2020.

Dilansir dari laman Berita DIY berjudul Login www.prakerja.go.id Begini Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 11 agar Dapat Rp3,55 Juta, Kartu Prakerja ini menyasar para pencari kerja, pekerja/buruh yang terkena pemutusan hubungan kerja, dan/atau pekerja/buruh yang membutuhkan peningkatan kompetensi.

Berikut ini Berita DIY rangkumkan cara mendaftar Kartu Prakerja mulai dari membuat akun hingga gabung di gelombang yang tersedia, sesuai yang tersedia di laman resmi www.prakerja.go.id:

Baca Juga: Tak Naikan UMP di Jabar, Begini Alasan Ridwan Kamil

Halaman:

Editor: Miradin Syahbana Rizky

Sumber: Berita DIY


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x