Profil dan Biodata Lengkap Muhammad Rian Ardianto, Pasangan Pasangan Fajar Alfian di Piala Thomas 2020

- 18 Oktober 2021, 17:52 WIB
Profil dan Biodata Lengkap Muhammad Rian Ardianto, Pasangan Pasangan Fajar Alfian di Piala Thomas 2020
Profil dan Biodata Lengkap Muhammad Rian Ardianto, Pasangan Pasangan Fajar Alfian di Piala Thomas 2020 /Instagram Rianardianto/

 

BERITA KBB-Berhasil memenangkan Piala Thomas 2020, team Indonesia kalahkan China 3-0 di Aarhus, Denmark.

Piala Thomas, adalah kejuaraan bulutangkis Internasional beregu pria. Pertandingan ini semula diadakan setiap 3 tahun sekali, namun semenjak tahun 1982 sampai sekarang Piala Thomas diadakan setiap 2 tahun sekali.

Sejarah singkat tentang nama Piala Thomas yaitu berasal dari nama mantan Presiden IBF sekaligus pemain asal Inggris yang menyumbangkan piala, yaitu Sir George Alan Thomas.

Baca Juga: Profil dan Biodata Lengkap Fajar Alfian, Pasangan Muhammad Rian Ardianto di Piala Thomas 2020

Baca Juga: Lord Adi dan Jesselyn Lauwreen Jalani Sesi Pemotretan, Ini Komentar Para Pengemar Kepada Mereka

Sejak berdiri pada tahun 1949 sampai tahun 2021 ini, peraih kemenangan terbanyak adalah negara Indonesia. Indonesia telah memenangkan Piala Thomas sebanyak 14 kali sejak Piala Thomas diadakan.

Pada Piala Thomas tahun 2021, Indonesia kembali dapat meraih gelar juara.
Indonesia berhasil meraih gelar juara setelah mengalahkan China 3-0 pada pertandingan final di Ceres Arena, Aarhus, Denmark, Minggu 17 Oktober 2021.

Indonesia menang telak 3-0 dari China berkat kemenangan yang diraih oleh Anthony Ginting (tunggal putra), Jonatan Christie (tunggal putra), dan pasangan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto (ganda putra).

Halaman:

Editor: Miradin Syahbana Rizky

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x